EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI PADA PRAKTIKUM TERINTEGRASI BERORIENTASI LESSON STUDY DENGAN MEDIA VIRTUAL TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA SISWA KELAS XI PADA MATERI HIDROKARBON

Mesjuarni (2017) EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI PADA PRAKTIKUM TERINTEGRASI BERORIENTASI LESSON STUDY DENGAN MEDIA VIRTUAL TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA SISWA KELAS XI PADA MATERI HIDROKARBON. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1 NIM. 4122131009 COVER.pdf]
Preview
Text
1 NIM. 4122131009 COVER.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview
[thumbnail of 2 NIM. 4122131009 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2 NIM. 4122131009 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (240kB) | Preview
[thumbnail of 4 NIM. 4122131009 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
4 NIM. 4122131009 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (300kB) | Preview
[thumbnail of 5 NIM. 4122131009 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
5 NIM. 4122131009 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (116kB) | Preview
[thumbnail of 6 NIM. 4122131009 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
6 NIM. 4122131009 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (103kB) | Preview
[thumbnail of 7 NIM. 4122131009 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7 NIM. 4122131009 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (36kB) | Preview
[thumbnail of 8 NIM. 4122131009 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
8 NIM. 4122131009 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (38kB) | Preview
[thumbnail of 9 NIM. 4122131009 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
9 NIM. 4122131009 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (110kB) | Preview
[thumbnail of 10 NIM. 4122131009 BAB I.pdf]
Preview
Text
10 NIM. 4122131009 BAB I.pdf - Published Version

Download (383kB) | Preview
[thumbnail of 14 NIM. 4122131009 BAB V.pdf]
Preview
Text
14 NIM. 4122131009 BAB V.pdf - Published Version

Download (40kB) | Preview
[thumbnail of 15 NIM. 4122131009 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
15 NIM. 4122131009 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (236kB) | Preview
[thumbnail of 3 NIM. 4122131009 RIWAYAT HIDUP.pdf]
Preview
Text
3 NIM. 4122131009 RIWAYAT HIDUP.pdf - Published Version

Download (115kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah hasil belajar siswa yang diberikan pengajaran dengan model pembelajaran Inkuiri pada praktikum terintegrasi berorientasi Lesson Study dengan media virtual lebih tinggi daripada yang diberikan pengajaran dengan model konvensional pada materi Hidrokarbon dan untuk mengetahui aspek kognitif manakah yang paling berkembang melalui penerapan model pembelajaran diatas. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI MAN 2 Model Medan yang terdiri dari 8 kelas. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 2 kelas yang diambil secara purposif, 1 kelas sebagai kelas eksperimen dan 1 kelas sebagai kelas kontrol. Jenis penelitian ini adalah penelitian quasi eksperimen. Instrumen adalah tes objektif dalam bentuk pilihan ganda berjumlah 21 soal yang valid dengan tingkat reliabel 0,7834. Kelas eksperimen diberikan perlakuan dengan model pembelajaran Inkuiri pada praktikum terintegrasi berorientasi Lesson Study dengan media virtual dan kelas kontrol diberikan perlakuan dengan model pembelajaran Konvensional. Dari hasil penelitian diperoleh nilai rata-rata pretest kelas eksperimen dan kelas kontrol yaitu 41,62 dan 41,13, sedangkan nilai rata-rata posttest kelas eksperimen dan kelas kontrol adalah 78,75 dan 64,75. Gain ternormalisasi kimia siswa kelas eksperimen lebih tinggi daripada hasil belajar kimia kelas kontrol, yaitu 63,83 % dan 39,99%. Sebelum dilakukan pengujian hipotesis, terlebih dahulu dilakukan uji prasyarat data yaitu menggunakan uji normalitas data menggunakan uji chi kuadrat diperoleh pada Gain kelas eksperimen χ2hitung<χ2tabel maka kedua data Gain eksperimen dan kontrol berdistribusi normal serta uji homogenitas data diperoleh Fhitung< Ftabel yakni 1,652<1,725 maka kedua sampel homogen. Selanjutnya dilakukan uji hipotesis dengan taraf signifikan 0,05 diperoleh thitung> ttabel yakni

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Sk-2017 KIM 017
Keywords: Inkuiri, Lesson Study, Hasil belajar, Hidrokarbon
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QD Chemistry > QD415 Biochemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Kimia
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 13 Mar 2017 04:16
Last Modified: 13 Mar 2017 04:16
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/23685

Actions (login required)

View Item
View Item