Siregar, Siti Rahmadai (2016) PENERAPAN IKON MEDAN SEBAGAI CINDRAMATA PADA BAJU KAOS DENGAN TEKNIK SABLON KUAS DITINJAU DARI PRINSIP-PRINSIP ESTETIKA. Undergraduate thesis, UNIMED.
1.NIM.2123151033 COVER.pdf - Published Version
Download (120kB) | Preview
2.NIM.2123151033 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version
Download (572kB) | Preview
3.NIM.2123151033 ABSTRACT.pdf - Published Version
Download (114kB) | Preview
4. NIM.2123151033 PREFACE.pdf - Published Version
Download (197kB) | Preview
5.NIM.2123151033 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (280kB) | Preview
6.NIM.2123151033 ILUSTRASION.pdf - Published Version
Download (62kB) | Preview
7.NIM.2123151033 TABLES.pdf - Published Version
Download (33kB) | Preview
8.NIM.2123151033 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (167kB) | Preview
12.NIM.2123151033 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (141kB) | Preview
13.NIM.2123151033 BIBLIOGRAFI.pdf - Published Version
Download (67kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan prinsip-prinsip estetika yang paling menonjol dan yang kurang menonjol pada karya sablon baju kaos yang menampilkan Ikon Medan teknik kuas sebagai cindramata. Prinsip-prinsip estetika tersebut meliputi, kesederhanaan, keserasan, irama, kesatuan dan keseimbangan.
Penelitian dilaksanakan dari Juni 2016 sampai Agustus 2016. Metode yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualiatatif. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data melalui proses reduksi data, penyajian data tentang prinsip estetika apa yang menojol dan yang kurang menonjol pada karya 30 sampel yang diteiliti.
Berdasarkan analisis yang dilakukan terhadap hasil penilaian dari tiga penilai, maka hasil penilaian secara keseluruhan terhadap karya sablon kaos Ikon Medan dengan teknik kuas ditinjau dari prinsip-prinsip estetika dapat dijelaskan. Bahwa, secara umum dapat di kategorikan baik dengan jumlah rata-rata (r) = 80,87 (baik). Penilaian yang lebih tinggi terdapat pada unsur Keselarasan dengan nilai = 82,66 kategori baik dengan skala 3 dan yang lebih rendah adalah unsur Keseimbangan dengan nilai = 79,94 kategori cukup dengan skala 2. Sementara unsure yang lain seperti Kesatuan = 81,42 kategori baik dengan skala 3, Irama dengan nilai = 80,89 dan kesederhanaan dengan nilai = 81,67 kategori baik dengan skala 3.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2016 RUPA 001 |
Keywords: | Ikon Medan; Cindramata; Prinsip-Prinsip Estetika |
Subjects: | N Fine Arts > ND Painting > ND1630 Examination and conservation of paintings N Fine Arts > ND Painting > ND1700 Watercolor painting |
Divisions: | Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Seni Rupa |
Depositing User: | Mr Maknun |
Date Deposited: | 08 Nov 2016 08:25 |
Last Modified: | 08 Nov 2016 08:25 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/21297 |