PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI RUANG TIGA DIMENSI DI KELAS X SMA NEGERI 1 BARUS T.A. 2015/ 2016

Tambunan, Yessika Pramita (2016) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI RUANG TIGA DIMENSI DI KELAS X SMA NEGERI 1 BARUS T.A. 2015/ 2016. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. (4123111088)_COVER.pdf]
Preview
Text
1. (4123111088)_COVER.pdf - Published Version

Download (40kB) | Preview
[thumbnail of 2. (4123111088)_LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. (4123111088)_LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (288kB) | Preview
[thumbnail of 3. (4123111088)_ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. (4123111088)_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview
[thumbnail of 4. (4123111088)_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. (4123111088)_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (160kB) | Preview
[thumbnail of 5. (4123111088)_ DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. (4123111088)_ DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (248kB) | Preview
[thumbnail of 6. (4123111088) DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
6. (4123111088) DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 7. (4123111088) DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7. (4123111088) DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 8. (4123111088) DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. (4123111088) DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (215kB) | Preview
[thumbnail of 9. (4123111088)_BAB I.pdf]
Preview
Text
9. (4123111088)_BAB I.pdf - Published Version

Download (619kB) | Preview
[thumbnail of 13. (4123111088)_BAB V.pdf]
Preview
Text
13. (4123111088)_BAB V.pdf - Published Version

Download (150kB) | Preview
[thumbnail of 14. (4123111088)_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14. (4123111088)_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (107kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa melalui model
pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Division (STAD) pada materi
ruang tiga dimensi di kelas X SMA Negeri 1 Barus T.A. 2015/2016.
Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action
Research). Penelitian ini dilaksanakan di kelas X-1 SMA Negeri 1 Barus pada
semester genap tahun ajaran 2015/2016. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas
X-1 SMA Negeri 1 Barus yang berjumlah 31 orang sedangkan objek dalam penelitian
ini adalah penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement
Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada materi ruang tiga
dimensi tahun ajaran 2015/2016.
Instrumen yang digunakan dalam penelitian adalah lembar observasi dan tes
hasil belajar. Lembar observasi digunakan untuk melihat proses pembelajaran ketika
pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Division (STAD) diterapkan
dan tes digunakan untuk melihat hasil belajar siswa pada materi ruang tiga dimensi.
Pada siklus I dan siklus II diterapkan pembelajaran kooperatif tipe Student
Teams Achievement Division (STAD). Setelah pemberian tes hasil belajar I pada siklus
I diperoleh 23 siswa (74,19%) dari 31 siswa telah mencapai ketuntasan belajar
(nilainya  65) sedangkan 8 siswa (25,81 %) belum tuntas dengan nilai rata-rata siswa
70,29. Pada siklus II, setelah pemberian tes hasil belajar II diperoleh 27 siswa
(87,097%) dari 31 siswa yang telah mencapai ketuntasan belajar (nilainya  65)
sedangkan 4 siswa (12,903%) belum tuntas dengan nilai rata-rata 80,06. Ini berarti
terjadi peningkatan hasil belajar siswa dari siklus I ke siklus II dengan peningkatan
persentase ketuntasan klasikal sebesar 12,91 % dan peningkatan nilai rata-rata siswa
sebesar 9,77.
Berdasarkan hasil penelitian di atas dapat disimpulkan bahwa penerapan
pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Division (STAD) dapat
meningkatkan hasil belajar siswa. Sehingga guru dapat menerapkan pembelajaran
kooperatif tipe Student Teams Achievement Division (STAD) sebagai alternatif dalam
pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2016 MAT 128
Keywords: Hasil belajar; Student Teams Achievement Division;Matematika
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QA Mathematics > QA440 Geometry. Trigonometry. Topology
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 25 Oct 2016 03:59
Last Modified: 25 Oct 2016 03:59
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/20851

Actions (login required)

View Item
View Item