Harmonika, Lia (2016) PERBANDINGAN KELENGKAPAN, KELUASAN, DAN KEDALAMAN ISI BUKU TEKS BIOLOGI SMA INDONESIA DENGAN BUKU TERBITAN CAMBRIDGE PADA TOPIK BIODIVERSITAS. Undergraduate thesis, UNIMED.
1. NIM. 4122141008_COVER.pdf - Published Version
Download (44kB) | Preview
2. NIM. 4122141008_LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version
Download (160kB) | Preview
3. NIM. 4122141008_ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (140kB) | Preview
4. NIM. 4122141008_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (139kB) | Preview
5. NIM. 4122141008_DAFTAR ISI.pdf - Published Version
Download (137kB) | Preview
6. NIM. 4122141008_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (109kB) | Preview
7. NIM. 4122141008_DAFTAR GRAFIK.pdf - Published Version
Download (108kB) | Preview
8. NIM. 4122141008_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (109kB) | Preview
9. NIM. 4122141008_BAB I.pdf - Published Version
Download (408kB) | Preview
13. NIM. 4122141008_BAB V.pdf - Published Version
Download (139kB) | Preview
14. NIM. 4122141008_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (198kB) | Preview
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk membandingkan buku biologi Sekolah
Menengah Atas (SMA) penerbit di Indonesia dengan buku terbitan Cambridge
yaitu Buku Biologi SMA terbitan Erlangga, Esis, Buku Sekolah Elektronik (BSE)
dan Cambridge International AS and A Level Biology. Perbandingan yang
dilakukan berdasarkan aspek kelengkapan, keluasan dan kedalaman isi materi
buku biologi dengan menggunakan instrumen berdasarkan instrumen penilaian
Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) dalam menganalisis buku. Topik
yang dipilih untuk dibandingkan pada penelitian ini adalah Keanekaragaman
Hayati (Biodiversitas). Dan jenis penelitian ini bersifat deskriptif dengan
menggunakan data kuantitif dan data kualitatif. Hasil penelitian kuantitaf
menunjukkan bahwa skor buku sampel yang digunakan pada aspek kelengkapan
mendapat skor 4 untuk buku terbitan Cambridge dimana materi tersebut sesuai
dengan learning outcomes dengan kategori sangat dalam dan skor 3 untuk terbitan
Esis, Erlangga dan BSE sesuai dengan Standar Kompetensi dan Kompetensi
Dasar dengan kategori dalam. Aspek keluasan mendapat skor 4 persentase 100%
untuk buku Cambrdge dan BSE dengan kategori sangat luas sedangkan untuk
terbitan Erlangga esis mendapat skor persentase 81.81% dan kedalaman mendapat
skor 4 untuk buku penerbit Cambridge, Erlangga, dan Esis sedangkan skor 3
untuk buku BSE. Hasil kualitatif menunjukkan perbedaan yang menonjol dalam
menganalisis setiap komponen materi dan juga konsep. Dimana buku Cambridge
lebih baik dalam analisis kualitatif di ikuti terbitan Esis, Erlangga dan BSE. Dan
banyak penambahan materi baru yang ditemukan dalam buku Cambridge yang
sementara tidak ditemukan di buku lokal.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2016 BIO 137 |
Keywords: | Keluasan dan Kedalaman Isi Materi; Buku Teks; Biodiversitas |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools Q Science > QH Natural history > QH301 Biology |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Biologi |
Depositing User: | Mr Maknun |
Date Deposited: | 18 Oct 2016 09:21 |
Last Modified: | 18 Oct 2016 09:21 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/20657 |