PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INTEGRATIF UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MELAKSANAKAN DASAR-DASAR SURVEY DAN PEMETAAN SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN SURVEY PEMETAAN

Abkar, - (2014) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INTEGRATIF UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MELAKSANAKAN DASAR-DASAR SURVEY DAN PEMETAAN SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN SURVEY PEMETAAN. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. COVER.pdf]
Preview
Text
1. COVER.pdf - Published Version

Download (68kB) | Preview
[thumbnail of 2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (653kB) | Preview
[thumbnail of 3. ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (254kB) | Preview
[thumbnail of 4. KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (253kB) | Preview
[thumbnail of 5. DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (213kB) | Preview
[thumbnail of 6. DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
6. DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 7. DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7. DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of 8. DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of 10. BAB I.pdf]
Preview
Text
10. BAB I.pdf - Published Version

Download (573kB) | Preview
[thumbnail of 14. BAB V.pdf]
Preview
Text
14. BAB V.pdf - Published Version

Download (169kB) | Preview
[thumbnail of 9. DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (170kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar Melaksanakan Pekerjaan Dasar-Dasar Survey dan Pemetaan Siswa Kelas X Program Keahlian Survey Pemetaan SMK N 3 Takengon dengan menerapkan model pembelajaran Integratif. Subjek penelitian ini adalah Siswa Kelas X Program Keahlian Survey Pemetaan SMK N 3 Takengon Tahun Ajaran 2013/2014.Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus yang masing-masing siklus terdiri dari 2 kali pertemuan. Setiap siklus terdiri dari tahapan perencanaan (Planning), tindakan (Acting), pengamatan (Observing), dan refleksi (Reflecting). Jumlah partisipan dalam pelaksanaan siklus sebanyak 18 siswa pada program keahlian Teknik Survey Pemetaan Tahun Ajaran 2013/2014.Berdasarkan uji coba instrumen pada siklus I didapat hasil tes Melaksanakan Pekerjaan Dasar-Dasar Survey Dan Pemetaan yaitu 12 butir soal dikategorikan valid dan 3 butir soal dikategorikan tidak valid. Indeks kesukaran tes hasil belajar yaitu 12 butir soal dikategorikan sedang, 2 butir soal dikategorikan mudah dan 1 butir soal dikategorikan sukar. Daya pembeda soal hasil belajar yaitu 8 butir soal dikategorikan baik, 5 butir soal dikategorikan cukup baik dan 1 butir soal dikategorikan buruk. Reliabilitas butir soal keseluruhan sangat tinggi yaitu 885.Sedangkan uji coba instrumen pada siklus II didapat hasil tes melaksanakan pekerjaan dasar-dasar survey dan pemetaan yaitu 11 butir soal dikategorikan valid dan 4 butir soal dikategorikan tidak valid. Indeks kesukaran tes hasil belajar yaitu 11 butir soal dikategorikan sedang, 3 butir soal dikategorikan mudah dan 1 butir soal dikategorikan sukar. Daya pembeda soal hasil belajar yaitu 7 butir soal dikategorikan baik, 5 butir soal dikategorikan cukup baik dan 3 butir soal dikategorikan buruk. Reliabilitas butir soal keseluruhan sangat tinggi yaitu 870.Hasil penelitian dengan menerapkan pembelajaran Integratif , dimana dari siklus I nilai rata-rata hasil belajar Melaksanakan Pekerjaan Dasar-Dasar Survey Dan Pemetaan adalah 64.44 dengan keterangan siswa kategori nilai tidak tuntas sebanyak 9 siswa (50.00%), Cukup 7 siswa (38.88%), dan Baik 2 siswa (11.11%). Pada siklus II nilai rata-rata hasil belajar Melaksanakan Dasar-Dasar Survey Dan Pemetaan meningkat menjadi 81.30 dengan keterangan siswa dengan kategori cukup sebanyak 6 siswa (33,33%), Baik 7 siswa (38.88%) dan kategori sangat baik 5 siswa (27.77%) atau 100% siswa mencapai KKM.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan, bahwa dengan melakukan penerapan model pembelajaran Integratif dapat meningkatkan hasil belajar Melaksanakan Pekerjaan Dasar-Dasar Survey Dan Pemetaan pada materi pengukuran sifat datar kerangka dasar vertikal di Kelas X Program Keahlian Survey Pemetaan SMK Negeri 3 Takengon Tahun Ajaran 2013/2014.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 607.207 19 Abk p
Keywords: Hasil Belajar; Dasar-Dasar Survey; Pemetaan; Model Pembelajaran Integratif
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2341 Supervision and administration. Business management
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Bangunan
Depositing User: Mrs Tessa Simahate
Date Deposited: 02 Sep 2016 04:13
Last Modified: 27 Sep 2016 04:09
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/19097

Actions (login required)

View Item
View Item