PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN PROBING-PROMPTING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMUTEKSTIL DI KELAS X SMK NEGERI I BERASTAGI T.A 2011/2012

Astuti, Feni (2012) PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN PROBING-PROMPTING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMUTEKSTIL DI KELAS X SMK NEGERI I BERASTAGI T.A 2011/2012. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
1. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (29kB) | Preview
[thumbnail of 2. KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
2. KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (718kB) | Preview
[thumbnail of 3. DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
3. DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (32kB) | Preview
[thumbnail of 4. BAB I.pdf]
Preview
Text
4. BAB I.pdf - Published Version

Download (23kB) | Preview
[thumbnail of 8. BAB V.pdf]
Preview
Text
8. BAB V.pdf - Published Version

Download (11kB) | Preview
[thumbnail of 9. DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (19kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasilbelajar siswasertaaktivitassiswadan guru dalammatapelajaranIlmuTekstilmelaluimetodepembelajaranprobing-promptingpadasiswakelas X di SMK Negeri I Berastagi.Subyekdalampenelitianiniadalahseluruhsiswakelas X jurusan Tata Busana SMK Negeri 1Berastagi yang terdiridari 1 kelas yang berjumlah 37 orang, sedangkansubyeknyaadalahmatapelajaranIlmuTekstil. Data hasilbelajardikumpulkandenganmenggunakantespilihanbergandadalambentukpretesdanpostes, data aktivitassiswadanaktivitas guru.Berdasarkan data hasilpenelitianpadasiklus I diperolehbahwa rata-rata hasilbelajarsiswadari 37 orang siswadikatakantuntasbelajarsenanyak 10 orang atausekitar 27,03% dan yang tidaktuntassebanyak 27 orang atau 72,97%. Selanjutnyaberdasarkanhasilobservasipadasiklus I diperolehbahwapersentaseaktivitassiswasebesar 10,81% dikatakanbaik. Dengandemikianketuntasanbelajarsecarapadasiklus I belumtercapaisehinggadilanjutkandengansiklusselanjutnya.Berdasarkan data hasilpadasiklus II diperolehbahwa rata-rata hasilbelajarsiswa yang tuntasbelajarsebanyak 33 orang atau 89,19% dan yang tidaktuntasbelajarsebanyak 4 orang atau 10,81%. Padasiklus II ini, siswatelahmencapaiketuntasanbelajarsecaraklasikal.Selanjunyaberdasarkanhasilobservasipadasiklus II diperolehpersentaseaktivitassiswasebesar 67,57% dengankategoribaik, sertaaktivitas guru sebesar 100% sangatbaik. Dapatdisimpulkanbahwadenganmenggunakanmetodepembelajaranprobing-prompting dapatmeningkatkanhasilbelajarsiswapadamatapelajaranIlmuTekstil di kelas X SMK Negeri I Berastagi T.A 2011/2012.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 646 Ast p
Keywords: Pembelajaran Probing- prompting; Hasil Belajar Siswa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
T Technology > TT Handicrafts Arts and crafts > TT490 Clothing manufacture. Dressmaking. Tailoring
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: astina hartono lubis
Date Deposited: 02 Sep 2016 04:13
Last Modified: 24 Jul 2019 03:55
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/18683

Actions (login required)

View Item
View Item