PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED INSTRUCTION DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS AKUNTANSI DI SMK NEGERI 7 MEDAN T.P 2014/2015

Muliani, Suci (2015) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED INSTRUCTION DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS AKUNTANSI DI SMK NEGERI 7 MEDAN T.P 2014/2015. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 7111142020 COVER.pdf]
Preview
Text
7111142020 COVER.pdf - Published Version

Download (166kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
7111142020 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (478kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
7111142020 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (303kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
7111142020 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (307kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
7111142020 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (278kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7111142020 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (190kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7111142020 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
7111142020 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 BAB I.pdf]
Preview
Text
7111142020 BAB I.pdf - Published Version

Download (482kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 BAB V.pdf]
Preview
Text
7111142020 BAB V.pdf - Published Version

Download (209kB) | Preview
[thumbnail of 7111142020 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
7111142020 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (307kB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar akuntansi siswa. Penelitain ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Poblem Based Instruction dengan Pendekatan Kontekstual terhadap hasil belajar akuntansi siswa SMK Negeri 7 Medan T.P 2014/2015. Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri 7 Medan yang beralamat di Jl. STM No.12 E Medan. Populasi dalam penelitian ini terdiri dari 4 kelas dengan jumlah siswa 144 siswa. Dan yang menjadi sampel dalam penelitian ini terdiri dari 2 kelas. Kelas X Ak 1 sebagai kelas eksperimen 1 yang berjumlah 36 orang yang diajarkan dengan Model Pembelajaran Problem Based Instruction dengan Pendekatan Kontekstual dan kelas X Ak 2 sebagai kelas eksperimen 2 sebanyak 36 siswa yang diajarakan dengan model pembelajaran Problem Based Instruction. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah Teknik Simple Random Sampling. Alat yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah tes pilihan berganda yang berjumlah 20 soal. Sebelum tes ini diberikan kepada sampel yang sesungguhnya, maka tes ini diujicobakan terlebih dahulu untuk mengetahui tingkat validitas, reabilitas, daya pembeda, dan tingkat kesukaran soal. Teknik analisis data menggunakan nilai rata-rata, varian, standar deviasi, uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis. Dari hasil analisis data diperoleh nilai rata-rata model pembelajaran Problem Based Instruction dengan pendekatan Kontekstual yaitu dengan nilai rata – rata pre test sebesar 53,75 standar deviasi sebesar 13,22 dengan nilai tertinggi 80 dan terendah 20, nilai rata – rata post tes sebesar 80,14, standart deviasi sebesar 8,58 dengan nilai tertinggi 100 dan terendah 60. Sedangkan hasil analisis data diperoleh nilai rata – rata model pembelajaran Problem Based Instruction yaitu nilai rata-rata pre test siswa sebesar 50,97 standar deviasi sebesar 13,99 dengan nilai tertinggi 75 dan nilai terendah 10, nilai rata – rata post test sebesar 75,13 standart deviasi 7,11 dengan nilai tertinggi 90 dan terendah 60. Hipotesis peneilitian ini diuji dengan uji t dan diperoleh thitung sebesar 2,686 sedangkan ttabel 1,669 pada taraf nyata α = 0,05 yaitu 2,686 > 1,669 dengan kata lain Hipotesis diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang positif dan signifikan hasil belajar akuntansi siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran Problem Based Instruction dengan Pendekatan Kontekstual di SMK Negeri 7 Medan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2015 AKT 057
Keywords: Model Pembelajaran Problem Based Instruction dengan Pendekatan Kontekstual; Hasil Belajar Akuntansi
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Akuntansi
Depositing User: Mrs Farida Hanum
Date Deposited: 21 Aug 2016 08:21
Last Modified: 01 Sep 2016 05:24
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/14672

Actions (login required)

View Item
View Item