Panggabean, Astri Afriliawati (2015) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS X AKUNTANSI SMK NEGERI 1 MEDAN TAHUN AJARAN 2014/2015. Undergraduate thesis, UNIMED.
7113142003 COVER.pdf - Published Version
Download (94kB) | Preview
7113142003 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version
Download (573kB) | Preview
7113142003 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (220kB) | Preview
7113142003 ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (216kB) | Preview
7113142003 DAFTAR ISI.pdf - Published Version
Download (171kB) | Preview
7113142003 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (113kB) | Preview
7113142003 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version
Download (110kB) | Preview
7113142003 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (113kB) | Preview
7113142003 BAB I.pdf - Published Version
Download (426kB) | Preview
7113142003 BAB V.pdf - Published Version
Download (127kB) | Preview
7113142003 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (96kB) | Preview
Abstract
Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar Akuntansi siswa Kelas X Akuntansi SMK Negeri 1 Medan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh model pembelajaran Project Based Lerning dengan Strategi Pembelajaran Everyone Is A Techer Here terhadap hasil belajar Akuntansi siswa kelas X Akuntansi SMK Negeri 1 Medan Tahun Ajaran 2014/2015. Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri 1 Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X Akuntansi SMK Negeri 1 Medan yang berjumlah 152 siswa yang terdiri dari 4 kelas. Tenik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari kelas eksperimen 38 orang pada kelas X AK 1 dan kelas kontrol 38 orang pada kelas X AK 3. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah tes hasil belajar berbentuk pilihan berganda sebanyak 20 soal. Teknik analisis data yang digunakan yaitu dengan menentukan uji normalitas, uji homogenitas menggunakan uji F, menghitung uji hipotesis dengan uji t dengan kriteria terima hipotesis apabila thitung > ttabel pada α = 0,05.Dari hasil uji statistik menunjukkan hasil belajar siswa dengan model pembelajaran Project Based Learning dengan strategi Everyone Is A Teacher Here adalah nilai rata-rata pre-test 51,842 dengan standard deviasi 6,821 dan rata-rata post-test 81,842 dengan standard deviasi 7,391. Sedangkan hasil belajar siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran konvensional adalah nilai rata-rata pre-test 51,974 dengan standard deviasi 6,732 dan rata-rata post-test sebesar 75,658 dengan standard deviasi 7,276. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji t, pada taraf signifikan 95% dengan α = 0,05 yang diperoleh thitung > ttabel yaitu 3,597 > 1,995 dan dengan kata lain hipotesis diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh positif dan signifikan dalam penggunaan model pembelajaran Project Based Learning dan Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here terhadap hasil belajar akuntansi siswa kelas X Akuntansi SMK Negeri 1 Medan Tahun Ajaran 2014/2015.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2015 AKT 050 |
Keywords: | Model Pembelajaran Project Based Learning; Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here; Hasil Belajar |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography H Social Sciences > HG Finance > HG1706 Accounting. Bookkeeping L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Pendidikan Akuntansi |
Depositing User: | Mrs Farida Hanum |
Date Deposited: | 21 Aug 2016 08:21 |
Last Modified: | 01 Sep 2016 03:19 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/14620 |