Kumariasih, Sri (2014) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA NEGERI I KUALA TAHUN AJARAN 2013/2014. Undergraduate thesis, UNIMED.
7103141141 COVER.pdf - Published Version
Download (72kB) | Preview
7103141141 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version
Download (935kB) | Preview
7103141141 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (312kB) | Preview
7103141141 ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (282kB) | Preview
7103141141 DAFTAR ISI.pdf - Published Version
Download (209kB) | Preview
7103141141 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (123kB) | Preview
7103141141 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (125kB) | Preview
7103141141 BAB I.pdf - Published Version
Download (454kB) | Preview
7103141141 BAB V.pdf - Published Version
Download (168kB) | Preview
7103141141 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (271kB) | Preview
Abstract
Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar ekonomi siswa kelas X di SMA Negeri I Kuala. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran reciprocal teaching terhadap hasil belajar ekonomi siswa kelas X di SMA Negeri I Kuala Tahun Ajaran 2013/2014. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri I Kuala pada Tahun Ajaran 2013/2014 dengan jumlah populasi 279 siswa. Sampel dalam penelitian ini adalah 25% dari jumlah populasi yaitu sebesar 70 siswa yang merupakan hasil dari sampel acak sederhana yang terdiri dari 35 siswa pada kelas eksperimen dan 35 siswa pada kelas kontrol. Kelas eksperimen dalam penelitian ini adalah kelas X-B yang akan menggunakan model pembelajaran reciprocal teaching, dan yang menjadi kelas kontrol adalah kelas X-C yang akan menggunakan metode konvensional. Cara pengambilan data dengan memberikan pre-tes dan post-tes kepada siswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji normalitas, homogenitas dan untuk menguji hipotesis digunakan uji t. Berdasarkan analisis data pada kelas eksperimen diperoleh nilai rata-rata pre-tes sebesar 38,29 dengan standar deviasi 8,38 dan rata-rata pos-tes sebesar 81,71 dengan standar deviasi 8,90. Dan pada kelas kontrol diperoleh nilai rata-rata pre-tes sebesar 40 dengan standar deviasi 8,31 dan nilai rata-rata pos-tes pada kelas kontrol sebesar 70,71 dengan standar deviasi 9,63. Kedua data tersebut berdistribusi normal dan homogen. Hasil pengujian hipotesis penelitian yang diperoleh thitung > ttabel yaitu 5,301 > 1,667 pada taraf signifikan 95% dan α = 0,05.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hipotesis yang menyatakan ada pengaruh yang positif dan signifikan model pembelajaran Reciprocal Teaching terhadap hasil belajar ekonomi siswa kelas X SMA Negeri I Kuala Tahun Ajaran 2013/2014 dapat diterima.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | 330.071 2 Kum p |
Keywords: | model; pembelajaran; reciprocal teaching; konvensional; perbedaan; hasil belajar; ekonomi |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Pendidikan Ekonomi |
Depositing User: | Mrs Farida Hanum |
Date Deposited: | 21 Aug 2016 08:21 |
Last Modified: | 29 Aug 2016 02:08 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/14074 |