PENGARUH PENDIDIKAN KARAKTER TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMK SWASTA SATRIA DHARMA PERBAUNGAN T.P 2012/2013

Zega, Pretty Gusri Yanti (2013) PENGARUH PENDIDIKAN KARAKTER TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMK SWASTA SATRIA DHARMA PERBAUNGAN T.P 2012/2013. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 709141170 COVER.pdf]
Preview
Text
709141170 COVER.pdf - Published Version

Download (59kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
709141170 LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (335kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
709141170 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
709141170 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (101kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
709141170 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (139kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
709141170 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (62kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
709141170 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (60kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
709141170 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (55kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 BAB I.pdf]
Preview
Text
709141170 BAB I.pdf - Published Version

Download (233kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 BAB V.pdf]
Preview
Text
709141170 BAB V.pdf - Published Version

Download (99kB) | Preview
[thumbnail of 709141170 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
709141170 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (69kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara pendidikan karakter dengan prestasi belajar siswa SMK Swasta Satria Dharma Perbaungan.Penelitian dilaksanakan di SMK Swasta Satria Dharma Perbaungan T.P 2012/2013. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI di SMK Swasta Satria Dharma Perbaungan yang berjumlah 108 orang dengan sampel yang diambil secara acak berjumlah 69 orang. Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data adalah observasi, wawancara, angket, dan dokumentasi, Data penelitian prestasi belajar siswa diperoleh dari Daftar Kumpulan Nilai (DKN) kelas XI SMK Swasta Satria Dharma Perbaungan, sedangkan untuk pendidikan karakter digunakan instrumen angket dengan jumlah 25 item.Untuk menganalisis data digunakan rumus korelasi product moment. Berdasarkan perhitungan antara variabel bebas (pendidikan karakter) dengan variabel terikat (prestasi belajar), diperoleh rhitung = 0,614 pada taraf kepercayaan 95% dan alpha 5% didapat dari rtabel = 0,234, sehingga thitung > ttabel maka hipotesis dapat diterima.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan pendidikan karakter terhadap prestasi belajar siswa SMK Swasta Satria Dharma Perbaungan T.P 2012/2013.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 651.071 9 Zeg p
Keywords: karakter; pendidikan karakter; prestasi belajar; metode penelitian
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Administrasi Perkantoran
Depositing User: Mrs Farida Hanum
Date Deposited: 21 Aug 2016 08:21
Last Modified: 22 Aug 2016 09:12
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/13762

Actions (login required)

View Item
View Item