MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MEANINGFUL INSTRUCTION DESIGN PADA TEMA ORGAN GERAK HEWAN DAN MANUSIA DI KELAS V SD NEGERI 104208 CINTA RAKYAT T.A 2019/2020

SAGALA, TRIGEL (2019) MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MEANINGFUL INSTRUCTION DESIGN PADA TEMA ORGAN GERAK HEWAN DAN MANUSIA DI KELAS V SD NEGERI 104208 CINTA RAKYAT T.A 2019/2020. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1.NIM.1133111070_COVER.pdf]
Preview
Text
1.NIM.1133111070_COVER.pdf - Published Version

Download (44kB) | Preview
[thumbnail of 2.NIM.1133111070_LEMBAR PERSETUJUAN & RIWAYAT HIDUP.pdf]
Preview
Text
2.NIM.1133111070_LEMBAR PERSETUJUAN & RIWAYAT HIDUP.pdf - Published Version

Download (586kB) | Preview
[thumbnail of 3.NIM.1133111070_ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3.NIM.1133111070_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of 4.NIM.1133111070_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4.NIM.1133111070_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (249kB) | Preview
[thumbnail of 5.NIM.1133111070_DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5.NIM.1133111070_DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (301kB) | Preview
[thumbnail of 6.NIM.1133111070_DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6.NIM.1133111070_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (200kB) | Preview
[thumbnail of 8.NIM.1133111070_DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8.NIM.1133111070_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (110kB) | Preview
[thumbnail of 9.NIM.1133111070_BAB I.pdf]
Preview
Text
9.NIM.1133111070_BAB I.pdf - Published Version

Download (359kB) | Preview
[thumbnail of 13.NIM.1133111070_BAB V.pdf]
Preview
Text
13.NIM.1133111070_BAB V.pdf - Published Version

Download (163kB) | Preview
[thumbnail of 14.NIM.1133111070_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14.NIM.1133111070_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (205kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan minat belajar siswa kelas V SD Negeri 104208 Cinta Rakyat pada TemaOrgan Gerak Hewan dan Manusia T.A 2019/2020. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan model pembelajaran Meaningful Instruction Design dengan tahapan perencanaan,tindakan, pengamatan dan refleksi. Teknik pengumpulan data penelitian yang dilakukan adalah menggunakan lembar observasi dan angket, subjek penelitian siswa kelas V SD Negeri 104208 Cinta Rakyat yang berjumlah 29 orang terdiri dari 17 orang siswa laki-laki dan 12 orang siswa perempuan. Berdasarkan analisis data diperoleh hasil penelitian: (1) pada siklus I pertemuan I diperoleh rata-rata 56,29% yang tergolong kategori masih rendah, siklus I pertemuan II diperoleh rata-rata 69,25% yang tergolong kategori masih rendah, siklus II pertemuan I diperoleh rata-rata 80% yang tergolong tinggi, dan siklus II pertemuan II diperoleh rata-rata 81,83% tinggi. (2) Dari hasil angket dapat diketahui pada kondisi awal diperoleh rata-rata 55,13 % yang tergolong
kategori masih rendah, pada siklus I diperoleh rata-rata 70,31% yang tergolong kategori sedang, dan pada siklus II diperoleh rata-rata 80,48% yang tergolong kategori tinggi.Dari data yang sudah diperoleh dapat dikatakan minat belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Meaningful Instruction Design pada tema Organ Gerak Manusia dan Hewan subtema Manusia dan Lingkungannya kelas V SD Negeri 104208 Cinta Rakyat T.A 2019/2020 sudah meningkat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2019 PGSD 271
Keywords: MINAT BELAJAR, MODEL PEMBELAJARAN,MEANINGFUL INSTRUCTION DESIGN
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Q Science > QL Zoology
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 28 Nov 2019 11:24
Last Modified: 13 Feb 2020 03:02
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/36925

Actions (login required)

View Item
View Item