PERBEDAAN HASIL BELAJAR KIMIA SISWA YANG DIBELAJARKAN DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK MENGGUNAKAN MEDIA KARTU SOAL DAN MEDIA ULAR TANGGA PADA POKOK BAHASAN ASAM BASA

Gultom, Sio Tuti (2017) PERBEDAAN HASIL BELAJAR KIMIA SISWA YANG DIBELAJARKAN DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK MENGGUNAKAN MEDIA KARTU SOAL DAN MEDIA ULAR TANGGA PADA POKOK BAHASAN ASAM BASA. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of (1) NIM. 4133131057 COVER.pdf]
Preview
Text
(1) NIM. 4133131057 COVER.pdf - Published Version

Download (38kB) | Preview
[thumbnail of (2) NIM. 4133131057 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
(2) NIM. 4133131057 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (218kB) | Preview
[thumbnail of (3) NIM. 4133131057 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
(3) NIM. 4133131057 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (190kB) | Preview
[thumbnail of (4) NIM. 4133131057 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
(4) NIM. 4133131057 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (184kB) | Preview
[thumbnail of (5) NIM. 4133131057 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
(5) NIM. 4133131057 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (247kB) | Preview
[thumbnail of (6) NIM. 4133131057 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
(6) NIM. 4133131057 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of (7) NIM. 4133131057 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
(7) NIM. 4133131057 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (35kB) | Preview
[thumbnail of (8) NIM. 4133131057 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
(8) NIM. 4133131057 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (63kB) | Preview
[thumbnail of (9) NIM. 4133131057 BAB I.pdf]
Preview
Text
(9) NIM. 4133131057 BAB I.pdf - Published Version

Download (280kB) | Preview
[thumbnail of (13) NIM. 4133131057 BAB V.pdf]
Preview
Text
(13) NIM. 4133131057 BAB V.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of (14) NIM. 4133131057 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
(14) NIM. 4133131057 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (250kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) perbedaan hasil belajar kimia siswa yang mendapat pembelajaran dengan menggunakan media kartu soal dan media ular tangga melalui pendekatan saintifik pada pokok bahasan asam basa; (2) peningkatan hasil belajar kimia siswa yang mendapat pembelajaran dengan menggunakan media kartu soal dan media ular tangga melalui pendekatan saintifik pada pokok bahasan asam basa. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI MS SMA Negeri 20 Medan yang berjumlah 3 kelas. Sampel yang digunakan pada penelitian ini diambil secara sampling purposive sebanyak dua kelas, yakni kelas pertama sebagai kelas eksperimen-I yang dibelajarkan dengan pendekatan saintifik bermediakan kartu soal dan kelas kedua sebagai kelas eksperimen-II yang dibelajarkan dengan pendekatan saintifik bermediakan ular tangga. Masing-masing kelas terdiri dari 32 siswa. Instrumen penelitian ini adalah instrumen tes objektif pilihan berganda berjumlah 25 soal yang sudah diuji validitas, reliabilitas, daya beda, tingkat kesukaran untuk data hasil belajar. Uji hipotesis pertama menggunakan uji t dua pihak dan secara SPSS 21 (Independent-Samples T Test) diperoleh hasil untuk kelas eksperimen-I dengan nilai thitung 32,320 > ttabel 1,70, sedangkan untuk kelas eksperimen-II memiliki nilai thitung 31,231 > ttabel 1,70 pada taraf signifikansi 0,000 < 0,05. Uji hipotesis kedua menggunakan uji t pihak kanan dan secara SPSS 21 (Paired-Samples T Test) diperoleh mean sebesar 5,000 dan nilai uji t sebesar 2,648 dengan nilai sig 0,010 < 0,05.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 KIM 054
Keywords: Saintifik; Media kartu soal; Media ular tangga; Asam basa
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Kimia
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 11 Sep 2017 11:25
Last Modified: 11 Sep 2017 09:19
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/26228

Actions (login required)

View Item
View Item