HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA SWASTA UISU MEDAN T.P 2015/2016

Mayasari, Desi (2016) HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA SWASTA UISU MEDAN T.P 2015/2016. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 7123141027 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 7123141027 COVER.pdf - Published Version

Download (45kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 7123141027  APPROVALSHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 7123141027 APPROVALSHEET.pdf - Published Version

Download (663kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 7123141027 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
4. NIM 7123141027 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (306kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 7123141027 PERFACE.pdf]
Preview
Text
3. NIM 7123141027 PERFACE.pdf - Published Version

Download (221kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 7123141027 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 7123141027 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (193kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 7123141027 PICTURES.pdf]
Preview
Text
6. NIM 7123141027 PICTURES.pdf - Published Version

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 7123141027 PICTURES.pdf]
Preview
Text
6. NIM 7123141027 PICTURES.pdf - Published Version

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 7123141027 TABLES.pdf]
Preview
Text
7. NIM 7123141027 TABLES.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 7123141027 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM 7123141027 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM 7123141027 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM 7123141027 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (421kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 7123141027 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 7123141027 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (141kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 7123141027 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 7123141027 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (176kB) | Preview
[thumbnail of 15. NIM 7123141027 CURRICULUM VITAE.pdf]
Preview
Text
15. NIM 7123141027 CURRICULUM VITAE.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah apakah persepsi siswa tentang keterampilan mengajar guru dan motivasi belajar siswa berhubungan dengan prestasi belajar ekonomi di SMA Swasta UISU Medan T.P 2015/2016. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan persepsi siswa tentang keterampilan mengajar guru dan motivasi belajar siswa terhadap prestasi belajar ekonomi di SMA Swasta UISU Medan T.P 2015/2016.
Penelitian dilaksanakan di SMA Swasta UISU Medan yang beralamat di Jl. H. Bahrum Jamil, SH. Gg. UISU No. 2 Teladan Barat Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI IPS di SMA Swasta UISU Medan T.P 2015/2016 yang berjumlah 33 orang, sedangkan teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode total sampling yaitu seluruh siswa yang berjumlah 33 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, dokumentasi dan angket. Uji validitas angket menggunakan rumus korelasi product moment, reliabilitasnya dihitung dengan menggunakan rumus Cronbach Alpha. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji asumsi klasik, uji koefisien korelasi, dan uji hipotesis.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial persepsi siswa tentang keterampilan mengajar guru (X1) memiliki korelasi pada kategori tinggi dengan prestasi belajar (Y) dengan nilai r 0,933 dan memiliki hubungan yang signifikan karena thitung > ttabel yaitu 4,286 > 1,697. Begitu juga dengan motivasi belajar (X2) yang memiliki korelasi tinggi dengan prestasi belajar (Y) dengan nilai r 0,937 dan memiliki hubungan yang signifikan karena thitung > ttabel yaitu 4,556 > 1,697. Sementara secara simultan variabel X1 dan X2 memiliki hubungan yang tinggi dengan prestasi belajar dengan nilai R sebesar 0,961 dan memiliki hubungan yang signifikan karena nilai Fhitung > Ftabel yaitu 182,097 > 3,32. Persepsi siswa tentang keterampilan mengajar guru dan motivasi belajar siswa memberikan sumbangsih 92,4% terhadap prestasi belajar yang ditunjukkan pada nilai R Square 0,924, sisanya dipengaruhi variabel lain diluar variabel penelitian ini.
Hasil penelitian dapat disimpulkan ada hubungan yang erat antara persepsi siswa tentang keterampilan mengajar guru dan motivasi belajar siswa terhadap Prestasi Belajar Ekonomi di SMA Swasta UISU Medan T.P 2015/2016.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK2016 EKo 078
Keywords: Keterampilan Mengajar Guru; Motivasi Belajar;Prestasi Belajar Siswa
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501 Motivation
H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography > HB71 Economics as a science
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 29 Aug 2016 02:13
Last Modified: 29 Aug 2016 02:13
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/14842

Actions (login required)

View Item
View Item