PENGARUH HARGA DAN FASILITAS TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATA PANTAI PASIR PUTIH PARPAREAN KABUPATEN TOBA

MANURUNG, RETNO (2023) PENGARUH HARGA DAN FASILITAS TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATA PANTAI PASIR PUTIH PARPAREAN KABUPATEN TOBA. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM. 7183510018 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 7183510018 COVER.pdf - Published Version

Download (47kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 7183510018 LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 7183510018 LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (197kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 7183510018 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 7183510018 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (68kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 7183510018 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 7183510018 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (104kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 7183510018 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 7183510018 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (121kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 7183510018 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 7183510018 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (38kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 7183510018 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 7183510018 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (41kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 7183510018 BAB I.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 7183510018 BAB I.pdf - Published Version

Download (429kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM. 7183510018 BAB V.pdf]
Preview
Text
12. NIM. 7183510018 BAB V.pdf - Published Version

Download (94kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 7183510018 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 7183510018 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (142kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Harga Dan Fasilitas Terhadap Keputusan Berkunjung Wisata Pantai Pasir Putih Parparean Kabupaten Toba. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan sampel ditentukan dengan menggunakan metode simple random sampling dengan sampel sebanyak
100 responden. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara menyebarkan kusioner dengan skala likert dan diolah secara statistik menggunakan analisis regresi berganda dengan bantuan alat hitung SPSS 21.0 for
windows. Pengujian hipotesis menggunakan uji f, uji t dan koefesien determinasi yang sebelumnya data telah di uji menggunakan uji validitas, uji reliabilitas dan uji asumsi klasik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial harga dan fasilitas berpengaruh positif terhadap keputusan berkunjung wisata pantai pasir putih parparean kabupaten toba. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa harga dan fasilitas secara simultan berpengaruh terhadap keputusan berkunjung. Hal ini dibuktikan oleh hasil nilai Fhitung > Ftabel = 71.481 > 3.09 dan tingkat signifikansinya 0.000 < 0.05. Uji koefisien determinasi menunjukkan nilai sebesar 0.596 atau 59.6% yang artinya harga dan fasilitas memiliki pengaruh sebesar 40.4% terhadap keputusan berkunjung sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Harga, Fasilitas Dan Keputusan Berkunjung
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 23 Jan 2024 06:56
Last Modified: 23 Jan 2024 06:56
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/53870

Actions (login required)

View Item
View Item