PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER ANAK DI DESA SIGARA-GARA, KECAMATAN PATUMBAK, KABUPATEN DELI SERDANG

Amanda, Teguh (2014) PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER ANAK DI DESA SIGARA-GARA, KECAMATAN PATUMBAK, KABUPATEN DELI SERDANG. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1103371033 COVER.pdf]
Preview
Text
1103371033 COVER.pdf - Published Version

Download (60kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 LEMBAR PERSETUJUAN - PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
1103371033 LEMBAR PERSETUJUAN - PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (702kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
1103371033 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (132kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
1103371033 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
1103371033 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
1103371033 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (47kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
1103371033 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (88kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
1103371033 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (47kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 BAB I.pdf]
Preview
Text
1103371033 BAB I.pdf - Published Version

Download (384kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 BAB V.pdf]
Preview
Text
1103371033 BAB V.pdf - Published Version

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
1103371033 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (92kB) | Preview
[thumbnail of 1103371033 RIWAYAT HIDUP.pdf]
Preview
Text
1103371033 RIWAYAT HIDUP.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview

Abstract

Permasalahan yang dibahas dalam penelitian ini yaitu apakah pola asuh orang tua memiliki pengaruh terhadap pembentukan karakter anak. Hal ini dilatarbelakangi oleh menurunnya karakter anak yang ditunjukkan oleh semakin tingginya tingkat kriminalitas yang terjadi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pola asuh orang tua terhadap pembentukan karakter anak. Menurut Chabib Thoha (1996) pola asuh orang tua adalah suatu cara terbaik yang dapat ditempuh orang tua dalam mendidik anak sebagai perwujudan dari rasa tanggung jawab kepada anak. Menurut Koesoema A (2011) menyatakan bahwa karakter sama dengan kepribadian. Kepribadian dianggap sebagai ciri atau karakteristik atau gaya atau sifat khas dari diri seseorang yang bersumber dari bentukan-bentukan yang diterima dari lingkungan, misalnya keluarga pada masa kecil dan juga bawaan seseorang sejak lahir. Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan metode penelitian korelasional, yang bertujuan untuk mengetahui atau memperoleh informasi tentang hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh anak yang berusia 15-17 tahun di Desa Sigara-Gara. Dari 249 anak, dipilih 50 orang anak untuk dijadikan sampel penelitian dengan menggunakan random sampling. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer, dengan cara menyebarkan kuesioner yang berisi 24 butir pertanyaan untuk mengukur pola asuh orang tua, dan juga 28 butir pertanyaan untuk mengukur karakter anak. Skala pengukuran yang digunakan adalah skala likert. Teknik penganalisisan data yang digunakan yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji kecenderungan, korelasi product moment, determinasi, dan uji t. Hasil peneltian ini menyatakan bahwa semua item pertanyaan pada kuesioner dinyatakan valid dan reliabel karena nilai rhitung>rtabel. Pada uji kecenderungan karakter anak termasuk dalam kategori cukup dengan persentase sebesar 38%, sedangkan untuk pola asuh orang tua termasuk dalam kategori demokratis dengan persentase sebesar 40%. Pada pengujian korelasi diperoleh hasil yaitu rhitung>rtabel (0,363>0,273) maka kedua variabel dinyatakan berkorelasi atau memiliki hubungan. Pada pengujian hipotesis menggunakan uji t dengan hasil yaitu thitung>ttabel (2,702>2,010) maka hipotesis diterima yaitu pola asuh orang tua berpengaruh terhadap pembentukan karakter anak. Simpulan dalam penelitian ini adalah terdapat pengaruh pola asuh orang tua terhadap pembentukan karakter anak di Desa Sigara-Gara, Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 371.971 Ama p
Keywords: Karakter; Pola Asuh; Pola Asuh Orang Tua; Penggolongan
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Sekolah
Depositing User: Mr Fifri Juanda Harahap
Date Deposited: 19 Jul 2016 04:13
Last Modified: 08 Aug 2016 02:27
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/7680

Actions (login required)

View Item
View Item