MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN SAINTIFIK PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS V SD NEGERI NO. 107402 SAENTIS T.A 2015/2016

siagian, wilda puspita mayasari (2016) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN SAINTIFIK PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS V SD NEGERI NO. 107402 SAENTIS T.A 2015/2016. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1.NIM. 1123111100 JUDUL.pdf]
Preview
Text
1.NIM. 1123111100 JUDUL.pdf - Published Version

Download (22kB) | Preview
[thumbnail of 2.NIM. 1123111100 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2.NIM. 1123111100 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (417kB) | Preview
[thumbnail of 3.NIM. 1123111100 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3.NIM. 1123111100 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (105kB) | Preview
[thumbnail of 4.NIM. 1123111100 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4.NIM. 1123111100 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (65kB) | Preview
[thumbnail of 5.NIM. 1123111100 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5.NIM. 1123111100 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (32kB) | Preview
[thumbnail of 6.NIM. 1123111100 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6.NIM. 1123111100 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (50kB) | Preview
[thumbnail of 7.NIM. 1123111100 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7.NIM. 1123111100 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (49kB) | Preview
[thumbnail of 8.NIM. 1123111100 DAFTAR DIAGRAM.pdf]
Preview
Text
8.NIM. 1123111100 DAFTAR DIAGRAM.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 9.NIM. 1123111100 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
9.NIM. 1123111100 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of 10.NIM 1123111100 BAB I.pdf]
Preview
Text
10.NIM 1123111100 BAB I.pdf - Published Version

Download (133kB) | Preview
[thumbnail of 14.NIM 1123111100 BAB V.pdf]
Preview
Text
14.NIM 1123111100 BAB V.pdf - Published Version

Download (57kB) | Preview
[thumbnail of 15.NIM 1123111100 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
15.NIM 1123111100 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview

Abstract

Adapun masalah yang ditemukan dalam penelitian ini adalah hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika masih rendah. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa dengan menggunakan pendekatan saintifik pada mata pelajaran matematika materi pokok sifat-sifat bangun datar di kelas V SD Negeri 107402 Saentis T.A 2015/2016. Jenis penelitian ini adalah PTK. Maka dari itu peneliti menggunakan pendekatan saintifik yang terdiri dari beberapa langkah, yaitu meliputi a) mengamati (observasi), b) menanya, c) mengumpulkan informasi, d) mengasosiasikan/mengolah informasi/ menalar, e) menarik kesimpulan, dan f) mengkomunikasikan. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri No.107402 Saentis T.A 2015/2016 sebanyak 1 kelas yaitu 33 orang siswa, yang terdiri dari 18 orang perempuan, dan 15 orang laki-laki. Objek penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika materi pokok sifat-sifat bangun datar dengan menggunakan pendekatan saintifik. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan observasi untuk guru dan siswa. Penelitian dilakukan 2 siklus yang terdiri dari 4 x pertemuan.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan menggunakan pendekatan pembelajaran saintifik dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh nilai rata-rata siswa pada tes awal sebelum diberikan tindakan sebesar 55,09 dan siswa yang tuntas hanya 12 siswa dengan ketuntasan belajar klasikal 36,36% dan dinyatakan belum tuntas. Pada siklus I nilai rata-rata siswa meningkat menjadi 66,91 dan siswa yang tuntas sebanyak 23 siswa dengan ketuntasan belajar secara klasikal 69,70%. Pada siklus II nilai rata-rata siswa lebih meningkat menjadi 77,88 dan siswa yang tuntas sebanyak 31 siswa dengan ketuntasan belajar secara klasikal 93,94%. Penilaian rata-rata afektif siswa pada siklus I pertemuan I adalah 2,10 (cukup) dan pertemuan II 2,40 (cukup) meningkat pada siklus II setelah dilakukan perbaikan menjadi 2,75 (baik) pada pertemuan I dan 3,12 (sangat baik) pada pertemuan II. Penilaian rata-rata psikomotor siswa pada siklus I pertemuan I 2,18 (cukup) dan pertemuan II 2,48 (cukup) meningkat pada siklus II setelah dilakukan perbaikan menjadi 3,00 (baik) pada pertemuan I dan 3,29 (sangat baik) pertemuan II. Selain itu kemampuan guru menggunakan pendekatan saintifik pada siklus I pertemuan I mencapai 2,68 (baik) dan pertemuan II mencapai 3,18 (sangat baik) meningkat pada siklus II pertemuan I mencapai 3,56 (sangat baik) dan pertemuan II mencapai 3,81 (sangat baik).
Maka kesimpulannya dengan menggunakan pendekatan pembelajaran saintifik merupakan salah satu pendekatan pembelajaran yang mampu melatih siswa untuk aktif dan mampu dengan mudah menyerap pelajaran sehingga dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK- 2016 PGSD 088
Keywords: Pendekatan Saintifik ; Matematika ;
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QA Mathematics > QA101 Elementary mathematics. Arithmetic
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 21 Jul 2016 07:40
Last Modified: 21 Jul 2016 07:40
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/6697

Actions (login required)

View Item
View Item