MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKN POKOK BAHASAN KEPUTUSAN BERSAMA DENGAN MENGGUNAKAN METODE SOSIODRAMA DI KELAS V SD NEGERI 101783 SAENTIS T.A. 2011/2012

Nasution, Siti Sarifah (2012) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKN POKOK BAHASAN KEPUTUSAN BERSAMA DENGAN MENGGUNAKAN METODE SOSIODRAMA DI KELAS V SD NEGERI 101783 SAENTIS T.A. 2011/2012. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 108313334 COVER.pdf]
Preview
Text
108313334 COVER.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview
[thumbnail of 108313334 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
108313334 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 108313334 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
108313334 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of 108313334 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
108313334 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (49kB) | Preview
[thumbnail of 108313334 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
108313334 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (69kB) | Preview
[thumbnail of 108313334 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
108313334 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (65kB) | Preview
[thumbnail of 108313334 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
108313334 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (65kB) | Preview
[thumbnail of 108313334 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
108313334 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (65kB) | Preview
[thumbnail of 108313334 BAB I.pdf]
Preview
Text
108313334 BAB I.pdf - Published Version

Download (216kB) | Preview
[thumbnail of 108313334 BAB V.pdf]
Preview
Text
108313334 BAB V.pdf - Published Version

Download (89kB) | Preview
[thumbnail of 108313334 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
108313334 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview

Abstract

PKn sering dianggap pelajaran yang membosankandanmenjenuhkandalam proses pembelajaran, sehinggabanyaksiswa yang belum dapat memahami materi pelajaran dengan baik dan benar serta hasil belajar siswa pada mata pelajaran PKn sangat rendah. Penelitian yang dilakukan di SD Negeri 101783 Saentis bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran PKn pokok bahasan keputusan bersama dengan menggunakan metode sosiodrama di kelas V SD Negeri 101783 Saentis.Penelitian yang dilakukan merupakan penelitian tindakan kelas (PTK).Subjek dalam penelitian ini, siswa kelas V SD Negeri 101783 Saentis tahun ajaran 2011/2012 sebanyak 1 kelas yaitu 30 orang siswa yang terdiri dari 17 siswa laki-laki dan 13 orang siswa perempuan. Pelaksanaantindakandilakukanselama 2 siklusdantiapsiklusdilakukansebanyak 2 kali pertemuan.Instrumen yang digunakanadalahteshasilbelajar.teknikanalisis data yang digunakan adalah teknik analisis data kuantitatif meliputi tingkat penguasaan siswa dan ketuntasan belajar siswa.Hasil penelitian diperoleh bahwa sebelum diberikan tindakan dari hasil pretes diperoleh rata-rata nilai siswa sebesar 35,3 setelah dilakukan siklus I dengan menerapkan metode sosiodrama rata-rata nilai siswa meningkat menjadi 64,33 dan setelah dilakukan perbaikan pembelajaran pada siklus II diperoleh rata-rata nilai hasil belajar siswa meningkat menjadi 88,66. Demikian halnya dengan ketuntasan belajar siswa sebelum diberikan tindakan tidak ada seorang siswapun (0%) yang tergolong tuntas sedang kanseluruhnya (100%) tergolong belom tuntas. Setelah dilakukan siklus I sebanyak 20 orang (66,67%) yang tuntas sedangkan10 orang (33,33%) belum tuntas, dan setelah dilakukan tindakan siklus II sebanyak 29 orang (96,66%) yang telahtuntassedangkan 1 orang (3,34%) masih belum tuntas.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan metode sosiodrama dapat meningkatkan hasil belajar PKn siswa pada pokok bahasan keputusan bersama yang dibuktikan dari peningkatan rata-rata nilai dan persentase ketuntasan belajar siswa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 372.2 Nas m
Keywords: Hasil Belajar Siswa; Pelajaran PKn; Keputusan Bersama; Metode Sosiodrama
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501 Motivation
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1555 Elementary or public school education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Unnamed user with email ibelkhan@gmail.com
Date Deposited: 19 Jul 2016 04:13
Last Modified: 21 Jul 2016 04:34
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/6435

Actions (login required)

View Item
View Item