PENGARUH KOMPETENSI, PENGALAMAN KERJA DAN FEE AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI KOTA MEDAN

Tongku, Mutiara Ananda (2024) PENGARUH KOMPETENSI, PENGALAMAN KERJA DAN FEE AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI KOTA MEDAN. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 7201220008_Cover.pdf] Text
7201220008_Cover.pdf

Download (293kB)
[thumbnail of 7201220008_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
7201220008_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 7201220008_Abstrak.pdf] Text
7201220008_Abstrak.pdf

Download (610kB)
[thumbnail of 7201220008_Kata_Pengantar.pdf] Text
7201220008_Kata_Pengantar.pdf

Download (898kB)
[thumbnail of 7201220008_Daftar_Isi.pdf] Text
7201220008_Daftar_Isi.pdf

Download (630kB)
[thumbnail of 7201220008_Daftar_Tabel.pdf] Text
7201220008_Daftar_Tabel.pdf

Download (323kB)
[thumbnail of 7201220008_Daftar_Gambar.pdf] Text
7201220008_Daftar_Gambar.pdf

Download (319kB)
[thumbnail of 7201220008_Daftar_Lampiran.pdf] Text
7201220008_Daftar_Lampiran.pdf

Download (342kB)
[thumbnail of 7201220008_BAB_I.pdf] Text
7201220008_BAB_I.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of 7201220008_BAB_II.pdf] Text
7201220008_BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[thumbnail of 7201220008_BAB_III.pdf] Text
7201220008_BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of 7201220008_BAB_IV.pdf] Text
7201220008_BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of 7201220008_BAB_V.pdf] Text
7201220008_BAB_V.pdf

Download (551kB)
[thumbnail of 7201220008_Daftar_Pustaka.pdf] Text
7201220008_Daftar_Pustaka.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 7201220008_Lampiran.pdf] Text
7201220008_Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (15MB)

Abstract

Terdapat beberapa kasus yang pernah terjadi dengan melibatkan auditor independen dari Kantor Akuntan Publik, diantaranya yaitu kasus Akuntan Publik di PT. Sunprima Nusantara Pembiayaan dan yang terjadi di Kantor Akuntan Publik Hasnil M. Yasin & Rekan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi auditor, pengalaman kerja auditor, dan fee audit terhadap kualitas audit. Populasi dalam penelitian ini yaitu auditor yang bekerja pada Kantor Akuntan Publik di Kota Medan. Diperoleh sampel sebanyak 45 auditor dengan menggunakan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu kuesioner tertutup yang disebarkan secara langsung. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda, uji hipotesis yaitu uji t dan uji F, serta analisis koefisien determinasi. Berdasarkan hasil pengolahan data, diperoleh kompetensi auditor berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit dengan nilai sig 0,000 < 0,05 atau H1 diterima. Sedangkan pengalaman kerja auditor tidak berpengaruh terhadap kualitas audit dengan nilai sig 0,142 > 0,05 atau H2 ditolak. Fee audit tidak berpengaruh terhadap kualitas audit dengan nilai sig 0,454 > 0,05 atau H3 ditolak. Secara simultan, kompetensi auditor, pengalaman kerja auditor, dan fee audit berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit dengan nilai sig 0,000 < 0,05 atau H4 diterima. Kesimpulannya, kompetensi auditor berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit, sedangkan pengalaman kerja auditor dan fee audit tidak berpengaruh terhadap kualitas audit. Dan secara simultan kompetensi auditor, pengalaman kerja dan fee audit berpengaruh terhadap kualitas audit pada Kantor Akuntan Publik di Kota Medan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Kompetensi Auditor, Pengalaman Kerja Auditor, Fee Audit, Kualitas Audit, Auditor Independen
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9701 Public accounting. Auditing
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Mr Brian Nicolas Rajagukguk
Date Deposited: 10 Jul 2025 04:05
Last Modified: 10 Jul 2025 04:19
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/63372

Actions (login required)

View Item
View Item