PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DALAM PEMBELAJARAN PROYEK SEBAGAI STRATEGI MENGEMBANGKAN BAHASA ANAK USIA 5-6 TAHUN DI UPTD TK NEGERI SEI ALIM HASAK

Batubara, Rofiqoh (2024) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DALAM PEMBELAJARAN PROYEK SEBAGAI STRATEGI MENGEMBANGKAN BAHASA ANAK USIA 5-6 TAHUN DI UPTD TK NEGERI SEI ALIM HASAK. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 8206182027_Cover.pdf] Text
8206182027_Cover.pdf

Download (61kB)
[thumbnail of 8206182027_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
8206182027_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (895kB)
[thumbnail of 8206182027_Kata_Pengantar.pdf] Text
8206182027_Kata_Pengantar.pdf

Download (174kB)
[thumbnail of 8206182027_Abstrak.pdf] Text
8206182027_Abstrak.pdf

Download (145kB)
[thumbnail of 8206182027_Daftar_Isi.pdf] Text
8206182027_Daftar_Isi.pdf

Download (268kB)
[thumbnail of 8206182027_Daftar_Tabel.pdf] Text
8206182027_Daftar_Tabel.pdf

Download (210kB)
[thumbnail of 8206182027_Daftar_Lampiran.pdf] Text
8206182027_Daftar_Lampiran.pdf

Download (211kB)
[thumbnail of 8206182027_Daftar_Gambar.pdf] Text
8206182027_Daftar_Gambar.pdf

Download (210kB)
[thumbnail of 8206182027_BAB_I.pdf] Text
8206182027_BAB_I.pdf

Download (365kB)
[thumbnail of 8206182027_BAB_V.pdf] Text
8206182027_BAB_V.pdf

Download (232kB)
[thumbnail of 8206182027_Daftar_Pustaka.pdf] Text
8206182027_Daftar_Pustaka.pdf

Download (434kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) proses pengembangan bahan ajar
dalam pembelajaran proyek sebagai strategi mengembangkan bahasa anak Usia 5
6 Tahun Di UPTD TK Negeri Sei Alim Hasak, (2) kelayakan pengembangan
bahan ajar dalam pembelajaran proyek sebagai strategi mengembangkan bahasa
anak Usia 5-6 Tahun Di UPTD TK Negeri Sei Alim Hasak, (3) efektivitas
pengembangan bahan ajar dalam pembelajaran proyek sebagai strategi
mengembangkan bahasa anak Usia 5-6 Tahun Di UPTD TK Negeri Sei Alim
Hasak. Subjek uji coba terdiri dari ahli materi, ahli desain, guru kelas, dan siswa
usia 5-6 tahun. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) proses dimulai dengan
tahap analisis kebutuhan yang disaring dengan menggunakan angket analisis
kebutuhan guru dan siswa terhadap bahan ajar. Penyaringan data dengan angket
analisis disebarkan kepada 34 responden yang terdiri dari 32 orang siswa, dan 2
orang guru kelas. Hasil analisis kebutuhan yang telah dilakukan mendapatkan
hasil bahwa responden belum pernah menggunakan bahan ajar (pop up book)
dalam belajar bahasa di dalam kelas dan responden juga membutuhkan bahan ajar
pop up book untuk dipakai di dalam kelas selama pembelajaran bahasa untuk anak
usi 5-6 tahun., (2) validari ahli materi memenuhi syarat dan layak digunakan
berdasarkan validasi ahli materi meliputi aspek kelayakan isi dengan rata-rata
delapan 86,45% pada kriteria “sangat baik”, aspek kelayakan penyajian dengan
rata-rata 84,72% pada kriteria “sangat baik”, aspek bahasa dengan rata-rata
86,11% pada kriteria “sangat baik”, dan validasi ahli desain dengan rata-rata 88%
pada kriteria “sangat baik”, (3) hasil uji coba perorangan dengan rata-rata 82,22%
dengan kategori sangat baik, hasil uji coba kelompok kecil dengan rata-rata
86,11% dengan kategori sangat baik, hasil uji coba kelompok terbatas dengan
rata-rata 89,12% dengan kategori sangat baik. Berdasarkan analisis, nilai rata-rata
pada siswa yang menggunakan pop up book lebih tinggi dengan jumlah 2462
dengan rata-rata dengan rata-rata 76,93 dibandingkan nilai rata-rata siswa sebelum
menggunakan bahan ajar berupa modul yang berjumlah 2032 dengan rata-rata
63,50. Dengan demikian pop up book ini sangat diperlukan dalam membantu
memfasilitasi proses belajar mengajar dan membantu perkembanganbahasa anak
usia 5-6 tahun.

Item Type: Thesis (Masters)
Keywords: pop up book, proyek, kemampuan bahasa.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1101 Child study
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Dasar - (S2)
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 12 Mar 2025 07:22
Last Modified: 12 Mar 2025 07:22
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/61077

Actions (login required)

View Item
View Item