HUBUNGAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN HASIL BELAJAR DASAR TEKNOLOGI MENJAHIT SISWA KELAS X SMK NEGERI 8 MEDAN.

Situmorang, Zia Ulfa (2016) HUBUNGAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN HASIL BELAJAR DASAR TEKNOLOGI MENJAHIT SISWA KELAS X SMK NEGERI 8 MEDAN. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 5113143046 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 5113143046 COVER.pdf - Published Version

Download (37kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 5113143046 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 5113143046 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (698kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 5113143046 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 5113143046 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (87kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 5113143046 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 5113143046 PREFACE.pdf - Published Version

Download (270kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 5113143046 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 5113143046 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (142kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 5113143046 TABLE.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 5113143046 TABLE.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 5113143046 LLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 5113143046 LLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (141kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 5113143046 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 5113143046 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 5113143046 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 5113143046 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (388kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 5113143046 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 5113143046 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (173kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 5113143046 BIBILIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 5113143046 BIBILIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (164kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : 1) Mengetahui tingkat kepercayaan diri siswa pada mata pelajaran dasar teknologi menjahit siswa kelas X SMK N 8 Medan.2) Untuk mengetahui apakah kepercayaan diri mempengaruhi hasil belajar dasar teknologi menjahit siswa kelas X SMK N 8 Medan.3) Untuk mengetahui hubungan kepercayaan diri terhadap hasil belajar dasar teknologi menjahit siswa kelas X SMK N 8 Medan. Teknik pengembilan sampel adalah dengan menggunakan Proporsional Random Sampling yaitu pengambilannya dilakukan dengan undian pada masing-masing kelas populasi sehingga sampel penelitian sebanyak 36 orang. Untuk variabel Kepercayaan Diri (X) datanya dijaring dengan menggunakan angket, sedangkan variabel hasil belajar (Y) dijaring dengan menggunakan tes kognitif. Analisis data menggunakan deskriptif, uji kecendrungan persyaratan analisis dengan menggunakan uji normalitas, uji hipotesis dengan korelasi product moment.Dari hasil penelitian kepercayaan diri siswa cenderung cukup yaitu dengan persentase 77,8%, begitu juga dengan hasil belajar dasar teknologi menjahit tergolong cukup dengan persentase 69,4%. Berdasarkan perhitungan analisis korelasi rxy sebesar 0,719 yang berarti terdapat hubungan yang kuat antara kepercayaan diri dengan Hasil Belajar Dasar Teknologi Menjahit siswa kelas X SMK Negeri 8 Medan. Dari hasil perhitungan uji-t (uji keberartian) diperoleh harga thitung sebesar 6,039 sedangkan harga ttabel dengan derajat kebebasan (dk= 36-2= 34) pada taraf signifikan 5% adalah 1,697. Dan hipotesis yang berbunyi “Terdapat hubungan yang positif antara Kepercayaan diri dengan hasil belajar dasar teknologi menjahit siswa kelas X SMK Negeri 8 Medan sebagai berikut: hasil pengujian hipotesis dengan nilai thitung > ttabel (6,039 > 1,697) pada taraf signifikan 5%. Dengan demikian dapat disimpulkan hipotesis tersebut diterima.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2016 BSN 014
Keywords: Kepercayaan Diri; Hasil Belajar;Teknologi;Menjahit
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
T Technology > TT Handicrafts Arts and crafts
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Tata Busana
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 13 Jun 2016 01:56
Last Modified: 13 Jun 2016 01:56
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/5715

Actions (login required)

View Item
View Item