KONTRIBUSI PEER GROUP TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MEMBUAT BUSANA WANITA SISWA TATA BUSANA SMK AWAL KARYA PEMBANGUNAN (AKP) GALANG

Arbiani (2016) KONTRIBUSI PEER GROUP TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MEMBUAT BUSANA WANITA SISWA TATA BUSANA SMK AWAL KARYA PEMBANGUNAN (AKP) GALANG. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 5112143003 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 5112143003 COVER.pdf - Published Version

Download (67kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 5112143003 APPROVAL SHEET .....pdf]
Preview
Text
2. NIM. 5112143003 APPROVAL SHEET .....pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 5112143003 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 5112143003 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (115kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 5112143003  PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 5112143003 PREFACE.pdf - Published Version

Download (227kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 5112143003  TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 5112143003 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (143kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 5112143003  TABLE.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 5112143003 TABLE.pdf - Published Version

Download (113kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 5112143003  ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 5112143003 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 5112143003 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 5112143003 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (113kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 5112143003 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 5112143003 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (376kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 5112143003 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 5112143003 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (235kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 5112143003 BIBILIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 5112143003 BIBILIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (270kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengetahui tingkat kecenderungan peer group siswa Tata Busana SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang, (2) Mengetahui tingkat kecenderungan motivasi belajar Membuat Busana Wanita siswa Tata Busana SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang, (3) Mengetahui seberapa besar kontribusi peer group terhadap motivasi belajar Membuat Busana Wanita siswa Tata Busana SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang Tahun. Penelitian ini dilakukan pada bulan Januari 2016. Lokasi penelitian di SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif yang bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai kontribusi peer group terhadap motivasi belajar Membuat Busana Wanita siswa Tata Busana SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang dengan populasi berjumlah 116 siswa. Jumlah sampel 50% dari jumlah populasi sehingga sampel berjumlah 58 siswa. Pengambilan sampel dilakukan dengan stratified random sampling, jumlah sampel kelas X berjumlah 27 siswa, kelas XI berjumlah 18 siswa dan kelas XII berjumlah 13 siswa. Instrument penelitian yang digunakan untuk pengumpulan data peer group (X) dan motivasi belajar membuat busana wanita (Y) menggunakan angket yang telah divalidasi dahulu oleh validator yang berbentuk angket tertutup dengan jumlah masing-masing 35 item peryataan. Teknik analisa data yang digunakan adalah uji kecenderungan, uji persyaratan analisis, pengujian hipotesis dan koefisien determinasi.
Hasil penelitian menunjukkan bahawa tingkat kecenderungan peer group cenderung tinggi (56,9%) dan tingkat kecenderungan motivasi belajar membuat busana wanita cenderung rendah (36,21%). Untuk menguji hipotesis yang berbunyi terdapat kontribusi yang signifikan antara peer group terhadap motivasi belajar membuat busana wanita siswa Tata Busana SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang dilakukan dengan uji korelasi product moment pada taraf signifikansi 5%. Dari hasil perhitungan diperoleh dimana r xy > r tabel (0,54 > 0,250), kemudian dalam pengujian signifikansi diperoleh t hitung > ttabel (5,6 > 0,679), dengan demikian hipotesis yang diajukan diterima. Besarnya kontribusi variable X terhadap Y diketahui dari besarnya sumbangan yang diberikan. Dari hasil perhitungan diketahui sumbangan sebesar 29,16%. Dengan kata lain dapat disimpulkan bahawa terdapat kontribusi antara peer group terhadap motivasi belajar membuat busana wanita siswa Tata Busana SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2016 PKK 006
Keywords: Peer Group; Motivasi Belajar; Busana Wanita
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501 Motivation
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 10 Jun 2016 09:12
Last Modified: 10 Jun 2016 09:12
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/5708

Actions (login required)

View Item
View Item