Pengembangan Bahan Ajar Tematik Berbasis Discovery Learning Tema 3 Subtema 3 Pada Siswa Kelas V SD Swasta Hosana T.A 2022/2023

Simanjuntak, Reni Agustina (2023) Pengembangan Bahan Ajar Tematik Berbasis Discovery Learning Tema 3 Subtema 3 Pada Siswa Kelas V SD Swasta Hosana T.A 2022/2023. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM 1183311038 COVER.pdf] Text
1. NIM 1183311038 COVER.pdf

Download (223kB)
[thumbnail of 2.NIM 1183311038 LEMBAR PENGESAHAN.pdf] Text
2.NIM 1183311038 LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (347kB)
[thumbnail of 3. NIM 1183311038 ABSTRACT.pdf] Text
3. NIM 1183311038 ABSTRACT.pdf

Download (246kB)
[thumbnail of 4. NIM 1183311038 KATA PENGANTAR.pdf] Text
4. NIM 1183311038 KATA PENGANTAR.pdf

Download (409kB)
[thumbnail of 5. NIM 1183311038 DAFTAR ISI.pdf] Text
5. NIM 1183311038 DAFTAR ISI.pdf

Download (154kB)
[thumbnail of 6. NIM 1183311038 DAFTAR TABEL.pdf] Text
6. NIM 1183311038 DAFTAR TABEL.pdf

Download (211kB)
[thumbnail of 7. NIM 1183311038 DAFTAR GAMBAR.pdf] Text
7. NIM 1183311038 DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (211kB)
[thumbnail of 8. NIM 1183311038 DAFTAR LAMPIRAN.pdf] Text
8. NIM 1183311038 DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (211kB)
[thumbnail of 9. NIM 1183311038 BAB I (error).pdf] Text
9. NIM 1183311038 BAB I (error).pdf

Download (390kB)
[thumbnail of 13. NIM 1183311038 BAB V.pdf] Text
13. NIM 1183311038 BAB V.pdf

Download (286kB)
[thumbnail of 14. NIM 1183311038 DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
14. NIM 1183311038 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (244kB)

Abstract

Penelitian pengembangan bahan ajar tematik ini
ilatarbelakangi oleh permasalahan yang terjadi di SD Swasta Hosana pada kelas V yaitu diperlukan adanya suatu inovasi sehingga dapat memotivasi ssiwa agar lebih tertarik, semangat, serta memberikan kegiatan belajar yang
menyenangkan dalam pembelajaran tematik. Penelitian ini menggunakan model pengembangan ADDIE yang memiliki lima tahapan yaitu Analisis (analysis), Desain (design), Pengembangan (development), Implementasi (implementation), Evaluasi (evaluation). Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD Swasta Hosana dengan jumlah siswa sebanyak 29 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, angket, dan tes. Hasil penelitian pengembangan bahan ajar tematik berbasis discovery learning tema 3 subtema 3 pada kelas V SD ini menunjukkan bahwa: (1) Persentase hasil validasi ahli materi sebesar 92 % dan
hasil validasi ahli desain sebesar 90,6% dengan kualifikasi sangat layak. (2) Hasil yang diperoleh dari praktisi pendidikan untuk kepraktisan bahan ajar tematik yaitu 96% dengan kualifikasi sangat praktis. (3) Hasil uji coba lapangan memperoleh hasil perbandingan nilai rata-rata pre-test dan post-test untuk menunjukkan keefektifan bahan ajar tematik dengan rata-rata pre-test 54,13
dan post-test 84,48. Kesimpulan dari penelitian ini adalah adanya peningkatan kemampuan siswa
sebelum dan sesudah penggunaan bahan ajar tematik dan berdasarkan data bahwa penggunaan
bahan ajar tematik berbasis discovery learning tema 3 subtema 3 pada kelas V SD Swasta
Hosana T.A 2022/2023 layak, efektif, dan praktis untuk digunakan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Pengembangan; Bahan Ajar; Pembelajaran Tematik; Discovery Learning; Tema 3 Subtema
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Muhammad Khomaini Wahyudi
Date Deposited: 15 May 2024 02:48
Last Modified: 15 May 2024 02:48
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/56792

Actions (login required)

View Item
View Item