Hubungan Antara Kecerdasan Emosional dan Disiplin Belajar Dengan Hasil Belajar Teaknik Dasar Otomotif Pada Siswa Kelas X Teknik Kendaraan Ringan SMK Yapim Mabar Medan T.A 2019/2020

Hutagaol, Horas Golden Mangisi (2020) Hubungan Antara Kecerdasan Emosional dan Disiplin Belajar Dengan Hasil Belajar Teaknik Dasar Otomotif Pada Siswa Kelas X Teknik Kendaraan Ringan SMK Yapim Mabar Medan T.A 2019/2020. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 5153122002 COVER.pdf] Text
1. NIM. 5153122002 COVER.pdf

Download (192kB)
[thumbnail of 2. NIM. 5153122002 APPROVAL SHEET.pdf] Text
2. NIM. 5153122002 APPROVAL SHEET.pdf

Download (132kB)
[thumbnail of 3. NIM. 5153122002 ABSTRACT.pdf] Text
3. NIM. 5153122002 ABSTRACT.pdf

Download (88kB)
[thumbnail of 4. NIM. 5153122002 PREFACE.pdf] Text
4. NIM. 5153122002 PREFACE.pdf

Download (68kB)
[thumbnail of 5. NIM. 5153122002 TABLE OF CONTENT.pdf] Text
5. NIM. 5153122002 TABLE OF CONTENT.pdf

Download (67kB)
[thumbnail of 6. NIM. 5153122002 TABLES.pdf] Text
6. NIM. 5153122002 TABLES.pdf

Download (157kB)
[thumbnail of 7. NIM. 5153122002 ILLUSTRATION.pdf] Text
7. NIM. 5153122002 ILLUSTRATION.pdf

Download (84kB)
[thumbnail of 8. NIM. 5153122002 APPENDICES.pdf] Text
8. NIM. 5153122002 APPENDICES.pdf

Download (87kB)
[thumbnail of 9. NIM. 5153122002 CHAPTER I.pdf] Text
9. NIM. 5153122002 CHAPTER I.pdf

Download (278kB)
[thumbnail of 13. NIM. 5153122002 CHAPTER V.pdf] Text
13. NIM. 5153122002 CHAPTER V.pdf

Download (80kB)
[thumbnail of 14. NIM. 5153122002 BIBLIOGRAPHY.pdf] Text
14. NIM. 5153122002 BIBLIOGRAPHY.pdf

Download (159kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar hubungan antara kecerdasan emosional dan disiplin belajar dengan hasil belajar teknik dasar otomotif pada siswa kelas X teknik kendaraan ringan SMK Yapim Mabar Medan T.A 2019/2020. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan metode penelitian korelasional, memakai instrumen angket model Likert dan tes hasil belajar. Jumlah populasi 75 siswa dan diperoleh sampel sebanyak 62 siswa, cara pengambilan sampel dengan teknik Proportional Sampling. Uji validitas instrumen menggunakan koefisien korelasi Product Moment, dan uji reabilitas menggunakan Alpha Cronbach dan Koefisien Kesepakatan. Hasil penelitian di analisis menggunakan koefisien korelasi korelasi Product Moment korelasi parsial dan korelasi ganda dengan bantuan program SPSS 16. Berdasarkan analisis data menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang positif dan berarti antara kecerdasan emosional dengan hasil belajar teknik dasar otomotif (r = 0,365) Terdapat hubungan yang positif dan berarti antara disiplin belajar dengan hasil belajar teknik dasar otomotif (r = 0,701). Hasil analisis regresi tersebut adalah sebagai berikut : Fh = 94,974 harga Ft= 3,150 pada taraf signifikan 5%, sehingga Fh > Ft (94,974> 3,150), bahwa persamaan regresi Y =2,005+ 0,263X1 + 0,706X2. Dengan demikian maka variabel kecerdasan emosional, disiplin belajar dan hasil belajar teknik dasar otomotif memiliki hubungan yang signifikan. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara kecerdasan emosional dan disiplin belajar dengan hasil belajar teknik dasar otomotif pada siswa kelas X teknik kendaraan ringan SMK Yapim Mabar Medan Tahun Ajaran 2019/2020

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Kecedasan Emosional; Disiplin Belajar; Hasil Belajar Teknik Dasar Otomotif
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TL Motor vehicles. Aeronautics. Astronautics
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Otomotif
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 14 May 2024 08:06
Last Modified: 14 May 2024 08:06
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/56762

Actions (login required)

View Item
View Item