Pratiwi, Giranti (2023) Pengaruh Model Pembelajaran Blended learning Untuk MeningkatkanEfektivitas Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika Kelas V SDN 104204 Sambirejo Timur Tahun Ajaran 2022/2023. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.
1. NIM. 1183311063_COVER.pdf
Download (106kB)
2. NIM. 1183311063_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf
Download (327kB)
3. NIM. 1183311063_ABSTRAK.pdf
Download (280kB)
4. NIM. 1183311036_KATA PENGANTAR.pdf
Download (294kB)
5. NIM. 1183311036_DAFTAR ISI.pdf
Download (269kB)
6. NIM. 1183311036_DAFTAR TABEL.pdf
Download (228kB)
7. NIM. 1183311036_DAFTAR GAMBAR.pdf
Download (211kB)
8. NIM. 1183311036_DAFTAR LAMPIRAN.pdf
Download (105kB)
9. NIM. 1183311063_BAB I.pdf
Download (459kB)
13. NIM. 1183311063_BAB V.pdf
Download (330kB)
14. NIM. 1183311063_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (388kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan : 1) Untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran blended learnig dalam meningkatkan efektivitas belajar siswa pada mata pelajaran matematika di SD 104204 Sambirejo Timur Tahun Pembelajaran 2022/2023. 2) Untuk memaparkan efektivitas belajar siswa yang
dilihat dari hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika siswa kelas V serta pembelajaran yang masih bersifat konvensional di SD 104204 Sambirejo Timur.
3) Untuk memaparkanpenyebab rendahnya kemampuan siswa dalam mata pelajaran Matematika khususnya pada materi pecahan. Sampel penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SDN 104204 Sambirejo Timur Tahun Ajaran 2022/2023 yang berjumlah 30 siswa yang akan dibagi kedalam 2 kelompok berbeda yaitu 15 siswa dikelompok eksperimen dan 15 siswa dikelompok kontrol.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen yang berjenis quasi eksperimen desain. Teknik analisis data penelitian menggunakan rumus t tes. Hasil penelitian hipotesis membuktikan bahwa thitung > ttabel atau 3,149 >
1,701, sehingga dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak Ha diterima. Temuan penelitian menunjukkan (1) Ada pengaruh penggunaan model pembelajaran Blended learning untuk meningkatkan efektivitas belajar siswa pada mata pelajaran Matematika siswa kelas V SD Negeri 104204 Sambirejo Timur Tahun Ajaran 2022/2023. (2) Ada peningkatan nilairata-rata hasil belajar siswa pada kelas eksperimen yang menggunakan model pembelajaranBlended learning dikelas V B SD Negeri 104204 Sambirejo Timur Tahun Ajaran 2022/2023. (3)
Berdasarkan hasil observasi dan wawancara dengan siswa kelas V SD Negeri 104204 Sambirejo Timur Tahun Ajaran 2022/2023 diketahui bahwa kurangnya kemampuan siswa pada mata pelajaran Matematika khusus nya materi pecahan disebabkan oleh kurangnya pembelajaran tatap muka disekolah sehingga banyak
siswa yang kurang mengerti dengan materi yang diberikan, serta membuatsiswa kurang aktif karena setiap siswa yang belum mengerti dengan materi yang diajarkan, tidak diulang kembali, melainkan dilewatkan saja dan kemudian membahas materi yang baru.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords: | Efektivitas Belajar Siswa; Model Blended Learning; Pengaruh Blended Learning; Quasi Eksperimen Design |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1555 Elementary or public school education |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Muhammad Khomaini Wahyudi |
Date Deposited: | 14 May 2024 06:22 |
Last Modified: | 14 May 2024 06:22 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/56752 |