Br. Marbun., Lely Verawaty (2023) Pengaruh Strategi Pembelajaran Inkuiri dan Motivasi Terhadap Hasil Belajar PPKn Pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 3 Pulau Rakyat. Masters thesis, UNIMED.
1. 8216182001 COVER.pdf
Download (26kB)
2. 8216182001 APPROVAL SHEET.pdf
Download (258kB)
3. 8216182001 ABSTRACT.pdf
Download (3MB)
4. 8216182001 PREFACE.pdf
Download (3MB)
5. 8216182001 TABLE OF CONTENT.pdf
Download (3MB)
6. 8216182001 TABLES.pdf
Download (3MB)
7. 8216182001 ILLUSTRATION.pdf
Download (3MB)
8. 8216182001 APPENDICES.pdf
Download (3MB)
9. 8216182001 CHAPTER I.pdf
Download (3MB)
13. 8216182001 CHAPTER V.pdf
Download (3MB)
14. 8216182001 BIBLIOGRAPHY.pdf
Download (3MB)
Abstract
Penelitian ini dilaksanakan terkait faktualitas rendahnya hasil belajar PPKn
khususnya pada murid kelas VII dikarenakan pemilihan strategi pembelajaran
yang kurang tepat. Dengan pemilihan strategi pembelajaran yang tepat diharapkan
mampu memberikan pemahaman dan ketertarikan dalam diri murid sehingga
muncul motivasi belajar. Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk
mengetahui: 1) perbedaan hasil belajar PPKn kelompok murid yang diajar
dengan strategi pembelajaran inkuiri dan ekspositori, 2) perbedaan hasil belajar
PPKn kelompok murid yang memiliki motivasi belajar tinggi dan rendah,
3).interaksi antara strategi pembelajaran dan motivasi belajar dalam
mempengaruhi hasil belajar PPKn. Penelitian ini dilaksanakan di SMP Negeri 3
Pulau Rakyat dengan sampel penelitian pada kelas VII. Metode yang digunakan
pada penelitian ini adalah metode penelitian eksperimen. Desain penelitian ini
menggunakan desain faktorial 2x2. Terdapat dua kelas dalam penelitian ini yaitu
kelas eksperimen dengan murid kelas VII-1 dan kelas kontrol dengan murid kelas
VII-4. Data yang dikumpulkan adalah data hasil belajar PPKn dan data motivasi
belajar murid kelas VII. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1. Terdapat
pengaruh strategi pembelajaran dalam mempengaruhi hasil belajar PPKn yaitu
inquiry learning lebih memberikan dampak dibandingkan dengan expository
learning, 2. Terdapat pengaruh motivasi belajar dalam mempengaruhi hasil
belajar PPKn yaitu motivasi belajar tinggi lebih memberikan dampak
dibandingkan dengan motivasi belajar rendah, dan 3. terdapat interaksi pada
strategi pmbelajaran dan motivasi belajar dalam mempengaruhi hasil belajar
PPKn dengan F hitung 4,09. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa dengan
pemilihan strategi pembelajaran yang tepat dalam pembelajaran mampu
menunjukkan hasil belajar dan motivasi pada murid secara positif.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Additional Information: | 372 Mar p |
Keywords: | Strategi Pembelajaran, Motivasi Belajar, Hasil Belajar PPKn. |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2331.7 Teaching personnel L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum |
Divisions: | Program Pasca Sarjana > Pendidikan Dasar |
Depositing User: | Mrs Catur Dedek Khadijah |
Date Deposited: | 13 May 2024 07:26 |
Last Modified: | 13 May 2024 07:26 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/56674 |