Korelasi Media Pembelajaran Kahoot Dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran PPKn Di Kelas VIII SMPN 2 Simpang Empat Berastagi

Sembiring, Armisella Br (2023) Korelasi Media Pembelajaran Kahoot Dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran PPKn Di Kelas VIII SMPN 2 Simpang Empat Berastagi. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 3193311005_Cover.pdf] Text
3193311005_Cover.pdf

Download (49kB)
[thumbnail of 3193311005_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
3193311005_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (819kB)
[thumbnail of 3193311005_Abstrak.pdf] Text
3193311005_Abstrak.pdf

Download (154kB)
[thumbnail of 3193311005_Kata_Pengantar.pdf] Text
3193311005_Kata_Pengantar.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 3193311005_Daftar_Isi.pdf] Text
3193311005_Daftar_Isi.pdf

Download (151kB)
[thumbnail of 3193311005_Daftar_Tabel.pdf] Text
3193311005_Daftar_Tabel.pdf

Download (65kB)
[thumbnail of 3193311005_Daftar_Gambar.pdf] Text
3193311005_Daftar_Gambar.pdf

Download (35kB)
[thumbnail of 3193311005_Daftar_Lampiran.pdf] Text
3193311005_Daftar_Lampiran.pdf

Download (34kB)
[thumbnail of 3193311005_BAB_I.pdf] Text
3193311005_BAB_I.pdf

Download (426kB)
[thumbnail of 3193311005_BAB_V.pdf] Text
3193311005_BAB_V.pdf

Download (61kB)
[thumbnail of 3193311005_Daftar_Pustaka.pdf] Text
3193311005_Daftar_Pustaka.pdf

Download (122kB)

Abstract

Penelitian ini membahas tentang korelasi antara media pembalajaran kahoot dengan minat belajar siswa pada mata pelajaran PPKn. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan informasi mengenai meningkatkan minat belajar pada pembelajaran PPKn siswa kelas VIII tahun ajaran 2022/2023 melalui media pembelajaran kahoot. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan desain penelitian korelasional. Populasi dari penelitan ini adalah siswa SMPN 2 Simpang Empat Berastagi sebanyak 155 siswa. Sedangkan sampel pada penelitian adalah siswa kelas VIII sebanyak 49 siswa. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini mengunakan observasi (pengamatan), kuesioner (angket), dan dokumentasi. Observasi dan dokumentasi digunakan untuk melakukan pengamatan dan mendata jumlah siswa. Angket digunakan untuk mengetahui peningkatan minat belajar siswa melalui media pembelajaran kahoot. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah korelasional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya peningkatkan minat belajar setelah penerapan media pembelajaran kahoot. Sehingga dapat disimpulkan adanya korelasi media pembelajaran kahoot dengan minat belajar PPKn siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Simpang Empat sebesar 0,516 dalam kategori sedang. Untuk uji t thitung sebesar 4,15 dan ttabel sebesar ttabel sebesar 1,67793 pada taraf signifikan 5 %. Sehingga thitung > ttabel > atau 4,15 > 1,67793. Dengan demikian pengujian untuk uji hipotesis maka Ha diterima dan Ho ditolak. Maka Hipotesis alternatif (Ha) menyatakan adanya korelasi media pembelajaran kahoot dalam meningkatkan minat belajar PPKn siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Simpang Empat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Minat belajar, Media pembelajaran kahoot, PPKn
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Pkn
Depositing User: Mr Muhammad Fajar
Date Deposited: 07 May 2024 08:12
Last Modified: 07 May 2024 08:12
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/56457

Actions (login required)

View Item
View Item