PKM PENDAMPINGAN RINTISAN PEMASARAN PRODUK SECARA ONLINE MELALUI TOKO VIRTUAL PADA UKM DESA SENANG HATI

Irmawaty and Kurniawan, Arie Wibowo and Idrus, Olivia and Hamdani, Mailani and Maesaroh, Imas (2023) PKM PENDAMPINGAN RINTISAN PEMASARAN PRODUK SECARA ONLINE MELALUI TOKO VIRTUAL PADA UKM DESA SENANG HATI. In: Seminar Nasional Pengabdian kepada Masyarakat, Seminar dalam Jaringan LPPM Universitas Negeri Medan, 13 September 2023, Medan.

[thumbnail of Article.pdf] Text
Article.pdf

Download (759kB)

Abstract

Berdasarkan pemetaan Pendamping Lokal Desa, Desa Senang Hati tergolong sebagai Desa
Berkembang. Desa ini memiliki luas wilayah 860 Ha, dengan jumlah penduduk 2.312 jiwa dengan
karakteristik pekerjaan masyarakatnya bersifat musiman dengan pendapatan dibawah Rp. 1.000.000
per bulan. Produk pertanian yang dihasilkan Desa Senang Hati yaitu pisang dan kelapa dengan
terkendala dalam pemasaran dan promosi produknya. solusi yang ditawarkan adalah dengan
mengenalkan sistem pemasaran melalui toko virtual yang justru saat ini lebih menjanjikan daripada
sistem penjualan langsung. diharapkan dengan pengetahuan masyarakat mengenai toko virtual,
diberikan pendampingan dan disediakan buku panduan mengenai toko virtual msyarakat dapat
memasarkan dan mempromosikan produknya dengan lebih maju lagi. pengembangan toko virtual dan
media promosi produk adalah melalui marketplace seperti shopee, shopee live, Instagram dan IGS
Live..

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Pemasaran. Toko Virtual, Toko Online, Pkm, digital Marketing
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5410 Marketing. Distribution of products
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5469.7 Markets. Fairs
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5520 Office equipment and supplies
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5801 Advertising
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Lembaga Penelitian
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 29 Apr 2024 08:26
Last Modified: 29 Apr 2024 08:26
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/55818

Actions (login required)

View Item
View Item