SARAGIH, RIDHO HARIANTO (2022) ANALISIS DAN SIMULASI KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL MENGGUNAKAN PROGRAM MICROSIMULATOR PTV VISSIM (Studi Kasus Simpang Tak Bersinyal 4 Lengan JL. William Iskandar�JL. H. Anif, JL. Cemara-JL. Irian Barat). Undergraduate thesis, UNIMED.
1. NIM. 5172250005 COVER.pdf
Download (95kB)
2. NIM. 5172250005 APPROVAL SHEET.pdf
Download (763kB)
3. NIM. 5172250005 ABSTRACT.pdf
Download (143kB)
4. NIM. 5172250005 PREFACE.pdf
Download (158kB)
5. NIM. 5172250005 TABLE OF CONTENT.pdf
Download (143kB)
6. NIM. 5172250005 TABLES.pdf
Download (56kB)
7. NIM. 5172250005 ILLUSTRATION.pdf
Download (84kB)
8. NIM. 5172250005 APPENDICES.pdf
Download (53kB)
9. NIM. 5172250005 CHAPTER I.pdf
Download (169kB)
13. NIM. 5172250005 CHAPTER V.pdf
Download (220kB)
14. NIM. 5172250005 BIBLIOGRAPHY.pdf
Download (249kB)
Abstract
Desa Sempali merupakan salah satu desa yang berada di kecamatan Percut
Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara yang berbatasan
langsung dengan kota medan yang memiliki tingkat aktivitas pergerakan yang
tinggi. Pergerakan transportasi yang tinggi ini merupakan salah satu penyebab
utama kemacetan lalu lintas. Salah satu titik kemacetan yang sering terjadi tedapat
di Simpang Tak Bersinyal 4 Lengan JL. William Iskandar-JL. H. Anif, JL. Cemara�JL. Irian Barat.
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis serta mensimulasikan kinerja
Simpang pada kondisi eksisting dan kondisi prediksi periode 5 tahun kedepan.
langkah langkah pembuatan simulasi serta analisis dilakukan menggunakan
program Microsimulator PTV VISSIM Student Version.
Dari hasil keluaran program Vissim didapat kondisi eksisting Simpang
memiliki tingkat pelayanan kinerja “LOS D” dengan tundaan mencapai 32 detik,
panjang antrian rata rata 52 meter dan panjang antrian maksimum sebesar 272
meter. Sedangkan kondisi simpang prediksi 5 tahun kedepan tingkat pelayanan
kinerja menurun menjadi “LOS E” dengan tundaan sebesar 46 detik, panjang
antrian rata rata 100 meter dan panjang antrian maksimum sebesar 498 meter. Maka
perlu adanya penanganan lebih lanjut untuk mengatasi penurunan nilai kinerja pada
simpang tersebut.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords: | : Simpang tak bersinyal, Kinerja simpang, Tingkat pelayanan, PTV VISSIM |
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK5101 Telecommunication Including telegraphy, telephone, radio, radar, television |
Divisions: | Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Bangunan |
Depositing User: | Mrs Susiani Susiani |
Date Deposited: | 29 Apr 2024 08:24 |
Last Modified: | 29 Apr 2024 08:24 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/55816 |