Siregar, Samsudin and Hardinoto, Nono and Sinulingga, Albadi and Hasibuan, Juli Rachmadani (2023) PELATIHAN PEMBUATAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BAGI GURU-GURU PJOK Se KECAMATAN LUBUK PAKAM KABUPATEN DELI SERDANG. In: Seminar Nasional Pengabdian kepada Masyarakat, Seminar dalam Jaringan LPPM Universitas Negeri Medan, 13 September 2023, Medan. (In Press)
Article.pdf - Published Version
Download (598kB) | Preview
Abstract
Kecamatan Lubuk Pakam merupakan Ibu Kota Kabupaten Deli Serdang Provinsi
Sumatera Utara. Berdasarkan hasil wawancara (daring) pada 15 guru PJOK SMP di
Lubuk Pakam terkait persiapan, pelaksanaan dan evaluasi pembelajaran PJOK pada
dasarnya sudah baik, hanya saja media yang digunakan guru masih perlu ditingkatkan
agar lebih bermanfaat untuk siswa, sebab berdasarkan data observasi media yang
digunakan 90% guru masih menggunakan media cetak, buku dan gambar. Lokasi
pelaksanaan kegiatan di SMP Negeri 3 Lubuk Pakam. Waktu Pelaksanaan Bulan Mei
sd Juni Tahun 2023. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini meliputi metode
ceramah, demontrasi, tanya jawab, simulasi, dan metode latihan. Kegiatan ini dihadiri
30 orang guru PJOK. Setelah kegiatan pelatihan ini dilaksanakan, pengetahuan dan
keterampilan peserta terhadap media interaktif berbasis digital sudah baik. 95%
peserta telah mengetahui sepenuhnya apa itu media interaktif digital, begitu juga
dengan cara membuatnya 90% peserta sudah bisa dengan baik. Peserta sudah bisa
membuat media. selama kegiatan 90% guru mengikutinya sangat antusias.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Lecture) |
---|---|
Keywords: | Media Interaktif, Pembelajaran, Guru, Pendidikan Jasmani |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators > LB1775 Professional aspects of teaching and school administrators. Vocational guidance L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2331.7 Teaching personnel L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum |
Divisions: | Lembaga Penelitian |
Depositing User: | Mrs Catur Dedek Khadijah |
Date Deposited: | 19 Mar 2024 01:20 |
Last Modified: | 19 Mar 2024 01:20 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/54857 |