PENGARUH ANEMIA GIZI BESI PADA IBU HAMIL DAN JANIN

Mutiara, Erli (2013) PENGARUH ANEMIA GIZI BESI PADA IBU HAMIL DAN JANIN. In: PROSIDING SEMINAR NASIONAL BOSARIS V, 02 Juni 2013, UNESA.

[thumbnail of Article.pdf]
Preview
Text
Article.pdf - Published Version

Download (955kB) | Preview

Abstract

Anemia dalam masa kehamilan merupakan hal yang sering terjadi. World Health
Organization (WHO) melaporkan bahwa 35-75% perempuan pada negara berkembang dan
18% perempuan pada negara maju mengalami anemia dalam masa kehamilan. Anemia dalam kehamilan ialah suatu kondisi ibu dengan kadar haemoglobin dibawah 11 gr persen, terutama pada trimester I dan trimester ke III. Kadar Hb yang normal untuk wanita hamil
trimester akhir minimal 10,5 g/dL. Jika kurang, disebut anemia. Pada wanita tidak hamil, kadar normal Hb adalah 12-16 g/dL. Pengaruh anemia pada ibu hamil dan janin:
menyebabkan hambatan pada pertumbuhan janin baik sel tubuh maupun sel otak, abortus, lamanya waktu partus karena kurang daya dorong rahim, pendarahan post-partum, rentan infeksi, rawan dekompensasi cordis pada penderita dengan Hb kurang dari 4 g persen, mengurangi kemampuan metabolisme tubuh sehingga mengganggu pertumbuhan dan perkembangan janin dalam rahim, dan lahir janin dengan berat badan lahir rendah (BBLR).

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Anemia; Ibu Hamil; Janin
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC581 Specialties of internal medicine
T Technology > TX Home economics > TX341 Nutrition. Foods and food supply
T Technology > TX Home economics > TX642 Cooking
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 25 May 2023 04:55
Last Modified: 25 May 2023 04:55
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/52276

Actions (login required)

View Item
View Item