Sianipar, Mutiara (2022) Upaya Guru Menumbuhkan Sikap Percaya Diri Pada Anak Usia 5-6 Tahun Kelompok B Tk Kartika 1-23 Yonzipur Medan Helvetia Ta 2021/2022. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.
1. NIM. 1183113046_COVER.pdf - Published Version
Download (53kB) | Preview
2. NIM. 1183113046_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf - Published Version
Download (318kB) | Preview
3. NIM. 1183113046_ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (145kB) | Preview
4. NIM. 1183113046_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (270kB) | Preview
5. NIM. 1183113046_DAFTAR ISI.pdf - Published Version
Download (142kB) | Preview
6. NIM. 1183113046_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (111kB) | Preview
7. NIM. 1183113046_DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version
Download (111kB) | Preview
8. NIM. 1183113046_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (111kB) | Preview
9. NIM. 1183113046_BAB I.pdf - Published Version
Download (222kB) | Preview
14. NIM. 1183113046_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (145kB) | Preview
13. NIM. 1183113046_BAB V.pdf - Published Version
Download (143kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan sikap percaya diri yang diterapkan pada anak usia 5-6 tahun kelompok B di TK Kartika 1-23 Yonzipur Medan Helvetia, yang dilaksanakan pada tanggal 10 Mei 2022 sampai 14 Juni 2022. Subjek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas B TK Kartika 1-23
Yonzipur dengan jumlah 2 orang guru, 2 orang tua dan 2 orang anak. Pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data dan
penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bawasanya semua anak sudah memiliki rasa percaya diri. Upaya yang dilakukan guru dalam meningkatkan rasa percaya diri anak adalah dengan cara menggunakan metode bernyanyi, bercerita, bermain peran dan karya wisata. Metode tersebut efekti
dalam menumbuhkan sikap percaya diri anak. Adapun kendala yang dihadapi guru dalam menumbuhkan sikap percaya diri anak yaitu media yang inggin digunakan saat bercerita masih kurang dan saat membawa anak keluar lingkungan sekolah harus banyak persiapan sehingga jarang membawa anak keluar lingkungan. Serta faktor yang mempengaruhi rasa percaya diri anak disebabkan oleh faktor keluarga, orang tua yang sibuk bekerja tidak dapat meluangkan waktu dengan anaknya, serta faktor lingkungan yang tidak aman dan tidak kondusif, yang membuat anak merasa tidak nyaman.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords: | Upaya; Menumbukan; Percaya Diri; Anak |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1101 Child study L Education > LB Theory and practice of education > LB1141 Kindergarten |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > PG-PAUD |
Depositing User: | Muhammad Khomaini Wahyudi |
Date Deposited: | 07 Mar 2023 08:00 |
Last Modified: | 07 Mar 2023 08:00 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/50674 |