Pengaruh Peran Guru Sebagai Fasilitator Terhadap Pembentukan Karakter Kewarganegaraann Siswa Di SMA ST Antonius Bangun Mulia Medan

Nababan, Laura Stepany (2022) Pengaruh Peran Guru Sebagai Fasilitator Terhadap Pembentukan Karakter Kewarganegaraann Siswa Di SMA ST Antonius Bangun Mulia Medan. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM.3181111022 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM.3181111022 COVER.pdf - Published Version

Download (83kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM.3181111022 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM.3181111022 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (404kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM.3181111022 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM.3181111022 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (70kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM.3181111022 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM.3181111022 PREFACE.pdf - Published Version

Download (183kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM.3181111022 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM.3181111022 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (120kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM.3181111022 CHART.pdf]
Preview
Text
6. NIM.3181111022 CHART.pdf - Published Version

Download (68kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM.3181111022 TABLES.pdf]
Preview
Text
7. NIM.3181111022 TABLES.pdf - Published Version

Download (70kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM.3181111022 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM.3181111022 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (120kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM.3181111022 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM.3181111022 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (554kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM.3181111022 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM.3181111022 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (121kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM.3181111022 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM.3181111022 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (174kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Peran Guru Sebagai Fasilitator Terhadap Pembentukan Karakter Kewarganegaraan Siswa Di SMA ST. Antonius Bangun Mulia Medan. Jenis penelitian deskriptif kuantitatif dengan teknik pengumpulan data observasi, angket (kuesioner) dan dokumentasi. Penelitian dilaksanakan di SMA ST. Antonius Bangun Mulia Medan yang beralamat di Jl. Sisimangaraja Km 11 No.68 Kecamatan Medan Amplas Kota Medan Sumatera Utara. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMA ST. Antonius Bangun Mulia Medan yang berjumlah 37 orang siswa yang terdiri dari 2 kelas. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X dari jumlah populasi. Analisis data pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif statistik dengan perhitungan product moment. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh yang signifikan pada peran guru sebagai fasilitator terhadap pembentukan karakter kewarganegaraan siswa di SMA ST. Antonius Bangun Mulia Medan. Peran guru sebagai fasilitator mempengaruhi karakter kewarganegaraan siswa di SMA ST. Antonius Bangun Mulia Medan sebesar 21,9%. Nilai rhitung lebih besar dari pada nilai rtabel (rhitung>rtabel) atau 0,468>0,3160 dimana rtabel pada n=37 pada taraf kesalahan 5% adalah 0,3160. Hasil penelitian dengan munggunakan uji t diperoleh thitung=10,2 dengan harga ttabel=2,03011 karena thitung lebih besar daripada ttabel (10,2>2,03011) pada taraf signifikan 5% pada derajat kebebasan (dk) = n-2=(37-2=35) sehingga, hipotesis alternatif yang menyatakan terdapat pengaruh signifikan pada peran guru sebagai fasilitator terhadap pembentukan karakter kewarganegaraan siswa di SMA ST. Antonius Bangun Mulia Medan dapat diterima.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2022-PKN-089
Keywords: Peran Guru Fasilitator; Karakter Kewarganegaraan Siswa; Perubahan Perilaku
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LC Special aspects of education > LC251 Moral education. Character building
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Pkn
Depositing User: Siti Nur Fatimah
Date Deposited: 06 Jan 2023 08:09
Last Modified: 06 Jan 2023 08:09
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/49687

Actions (login required)

View Item
View Item