UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DRIBBLING DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA MELALUI TIPE TGT (TEAM GAMES TOURNAMENT) PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 2 TANJUNG BALAI TAHUN AJARAN 2020/2021

Alamsyah, Reza Akbar Rafsanjani (2022) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DRIBBLING DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA MELALUI TIPE TGT (TEAM GAMES TOURNAMENT) PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 2 TANJUNG BALAI TAHUN AJARAN 2020/2021. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 6151111042 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 6151111042 COVER.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 6151111042 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 6151111042 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (288kB) | Preview
[thumbnail of 3 NIM 6151111042 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3 NIM 6151111042 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (115kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 6151111042 ACKNOWLEDGEMENTS.pdf]
Preview
Text
4. NIM 6151111042 ACKNOWLEDGEMENTS.pdf - Published Version

Download (199kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 6151111042 TABLE OF CONTENTS.pdf]
Preview
Text
5. NIM 6151111042 TABLE OF CONTENTS.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 6151111042 LIST OF TABLE.pdf]
Preview
Text
6. NIM 6151111042 LIST OF TABLE.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 6151111042 LIST OF FIGURES.pdf]
Preview
Text
7. NIM 6151111042 LIST OF FIGURES.pdf - Published Version

Download (113kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 6151111042 LIST OF APPENDIX.pdf]
Preview
Text
8. NIM 6151111042 LIST OF APPENDIX.pdf - Published Version

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM 6151111042 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM 6151111042 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (375kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 6151111042 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 6151111042 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 6151111042 BLIBIOGRAPHI.pdf]
Preview
Text
14. NIM 6151111042 BLIBIOGRAPHI.pdf - Published Version

Download (280kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar dribbling sepak bola dengan kaki bagian dalam melalui Model Pembelajaran Kooperatif tipe TGT (Team Games Tournament) Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 2 Tanjungbalai Tahun Ajaran 2020/2021. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas. Untuk memperoleh data dalam penelitian ini maka dilakukan Tes Hasil Belajar(pre-tes) sebelum melakukan dribbling sepak bola dengan kaki bagian dalam, lalu dilakukan pembelajaran. Tes Hasil Belajar I dan Tes Hasil Belajar II yang berbentuk teknik dasar dribbling sepak bola sebanyak empat kali pertemuan. Setelah data terkumpul akan dilakukan analisis: (1) dari 30 siswa terdapat 9 siswa (30%) yang sudah mendapat nilai ketuntasan dalam belajar, sedangkan 21 siswa (70%) belum mencapai tingkat ketuntasan belajar. Nilai Persentase ketuntasan klasikal (KKM) rata-rata kelas yang diperoleh hanya mencapai 71,3. Dari data hasil belajar siklus II yang didapat terlihat bahwa kemampuan siswa dalam melakukan tes hasil belajar secara klasikal sudah meningkat. Dari 30 siswa terdapat 26 siswa (86%) yang telah mencapai ketuntasan belajar, sedangkan 4 siswa (14%). Dalam hal ini dapat dilihat bahwa terjadi peningkatan nilai rata-rata hasil belajar siklus I ke siklus II. Berdasarkan hasil analisis data dikatakan bahwa melalui Model Pembelajaran Kooperatif tipe TGT (Team Games Tournament) dapat meningkat. Setelah peneliti meneliti pada SMA Negeri 2 Tanjungbalai maka peneliti ingin membuat model pembelajaran Kooperatif tipe TGT untuk siswa tersebut, oleh karena ini dapat disimpulkan bahwa model yang diberikan peneliti kepada siswa berjalan dengan baik sesuai dengan yang diinginkan dan hasil pembelajaran pada siswa tersebut meningkat secara efektif dan efesien.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2022-PJKR-086
Keywords: Hasil belajar dribbling, Model Pembelajaran Kooperatif tipe TGT (Team Games Tournament)
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training
G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports
G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports > GV861 Ball games: Baseball, football, golf, etc.
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mr Aris Hadiana
Date Deposited: 07 Oct 2022 02:45
Last Modified: 07 Oct 2022 02:45
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/48089

Actions (login required)

View Item
View Item