PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA MENGENAI TINGKAT PENDIDIKAN DAN TINGKAT PENDAPATAN ORANGTUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI STAMBUK 2018 UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

PRATIWI, YUNITA (2022) PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA MENGENAI TINGKAT PENDIDIKAN DAN TINGKAT PENDAPATAN ORANGTUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI STAMBUK 2018 UNIVERSITAS NEGERI MEDAN. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM. 7173341061 COVER.pdf.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 7173341061 COVER.pdf.pdf - Published Version

Download (163kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 7173341061 APPROVAL SHEET.pdf.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 7173341061 APPROVAL SHEET.pdf.pdf - Published Version

Download (499kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 7173341061 ABSTRACT.pdf.pdf]
Preview
Text
3. NIM 7173341061 ABSTRACT.pdf.pdf - Published Version

Download (171kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 7173341061 PREFACE.pdf.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 7173341061 PREFACE.pdf.pdf - Published Version

Download (294kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 7173341061 TABLE OF CONTENT.pdf.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 7173341061 TABLE OF CONTENT.pdf.pdf - Published Version

Download (220kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 7173341061 TABLES.pdf.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 7173341061 TABLES.pdf.pdf - Published Version

Download (165kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 7173341061 ILLUSTRATION.pdf.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 7173341061 ILLUSTRATION.pdf.pdf - Published Version

Download (138kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 7173341061 APPENCIDES.pdf.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 7173341061 APPENCIDES.pdf.pdf - Published Version

Download (139kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 7173341061 CHAPTER I.pdf.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 7173341061 CHAPTER I.pdf.pdf - Published Version

Download (576kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 7173341061 CHAPTER V.pdf.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 7173341061 CHAPTER V.pdf.pdf - Published Version

Download (208kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 7173341061 BIBLIOGRAPHY.pdf.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 7173341061 BIBLIOGRAPHY.pdf.pdf - Published Version

Download (309kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah terjadi penurunan indeks prestasi semester (IPS) mahasasiswa prodi pendidikan ekonomi selama mengikuti pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: pengaruh Tingkat Pendidikan Orangtua terhadap Prestasi Belajar, Pengaruh Tingkat Pendapatan Orangtua Tethdapat Prestasi Belajar, serta Pengaruh Tingkat Pendidikan Orangtua dan Tingkat Pendapatan Orangtua terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Stambuk 2018 Universitas Negeri Medan.
Penelitian ini dilakukan di Universitas Negeri Medan Fakultas Ekonomi yang beralamat di Jl. Williem Iskandar Pasar V Medan Estate, Medan, Sumatera Utara. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Prodi Pendidikan Ekonomi Stambuk 2018 yang berjumlah 101. Sampel penelitian ini berjumlah 81 mahasiswa dengan teknik penentuan sampel yaitu random sampling. Teknik pengumpulan data terdiri dari Observasi dan Angket, serta data prestasi belajar diperoleh dari daftar nilai Indeks Prestasi Semester (IPS) mahasiswa. Uji valididtas digunakan dengan teknik analisis Product moment dan reliabilitas angket menggunakan rumus Croanbach Alpha. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda, uji parsia/uji-t, uji simultan/uji-f dan koefisien determinasi.
Berdasarkan hasil penelitian dari olahan data menggunakan SPSS 22 , diketahui bahwa: (1) Tingkat Pendidikan Orangtua berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar mahasiswa dengan nilai thitung > ttabel yaitu (6,071>1,990) dengan nilai sig. 0,000 < 0,05; (2) Tingkat pendapatan orangtua berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar mahasiswa dengan nilai thitung>ttabel yaitu (4,343>1,990) dengan nilai sig. 0,000<0,05; (3) serta secara simultan tingkat pendidikan orangtua dan tingkat pendapatan orangtua berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar mahasiswa dengan nilai Fhitung>Ftabel (64,693>3,11) dengan nilai sig. 0,000<0,05. Dari hasil uji koefisien determinasi (R2) diperoleh nilai sebesar 0,624 yang artinya sebesar 62,4% tingkat pendidikan orangtua (X1) dan tingkat pendapatan orangtua (X2) berkontribusi terhadap Prestasi Belajar (Y) mahasiswa Pendidikan Ekonomi Stambuk 2018 Universitas Negeri Medan. sedangkan sisanya yaitu sebesar 37,6% sipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dikaji dalam penelitian ini. persamaan regresi linear berganda yang dihasilkan ialah Y= 17,756+0,414X1+0,398X2.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Pendidikan Orangtua, Pendapatan orangtua, Prestasi Belajar
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 13 Oct 2022 07:40
Last Modified: 13 Oct 2022 07:40
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/47787

Actions (login required)

View Item
View Item