Persepsi Guru Tentang Model Pembelajaran SAVI Dalam Proses Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar Gugus V Kecamatan Percut Sai Tuan Kabupaten Deli Serdang

Yusmaini, Dini (2021) Persepsi Guru Tentang Model Pembelajaran SAVI Dalam Proses Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar Gugus V Kecamatan Percut Sai Tuan Kabupaten Deli Serdang. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 1162111015 - COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 1162111015 - COVER.pdf - Published Version

Download (181kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 1162111015 - LEMBAR PERSETUJUAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 1162111015 - LEMBAR PERSETUJUAN.pdf - Published Version

Download (455kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 1162111015 - ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 1162111015 - ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (280kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 1162111015 - KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 1162111015 - KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (346kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 1162111015 - DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 1162111015 - DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (350kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 1162111015 - DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 1162111015 - DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (330kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 1162111015 - DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 1162111015 - DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (110kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 1162111015 - DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 1162111015 - DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 1162111015 - BAB I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 1162111015 - BAB I.pdf - Published Version

Download (455kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 1162111015 - BAB V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 1162111015 - BAB V.pdf - Published Version

Download (369kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 1162111015 - DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 1162111015 - DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (320kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah mengenai persepsi guru tentang model pembelajaran SAVI dalam proses pembelajaran tematik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi guru mengenai model pembelajaran SAVI dalam proses pembelajaran tematik di Sekolah Dasar gugus V Kecamatan Percut Sai Tuan Kabupaten Deli Serdang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini ialah dengan penggunaan angket. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru di Sekolah Dasar gugus V Kecamatan Percut Sai Tuan yang berjumlah 79 responden dan yang menjadi sampel penelitian yaitu seluruh guru kelas Sekolah Dasar gugus V Kecamatan Percut Sai Tuan yang berjumlah 54 orang guru. Analisis terhadap angket atau kuesioner dilakukan dengan sistem skala likert. Hasil penelitian menyatakan bahwa Persepsi guru tentang model pembelajaran SAVI dalam proses pembelajaran tematik baik dengan persentase sebesar 63,33 % (24,21% Sangat Setuju dan 39,12% Setuju). Selanjutnya berdasarkan nilai angket membuktikan bahwa persepsi guru tentang model pembelajaran SAVI dalam proses pembelajaran tematik di Sekolah Dasar gugus V Kecamatan Percut Sai Tuan dikategorikan “baik” dengan nilai rata-rata yaitu 3,66% dengan presentase responden sebesar 73,21% dikatogorikan baik. Dari data yang diperoleh, sebelumnya guru masih menerapkan model pembelajaran konvesional, dan setelah dilakukan observasi dan pemberian angket disimpulkan bahwa guru menilai model pembelajaran SAVI memiliki karakteristik yang baik untuk diterapkan dalam pembelajaran tematik di Sekolah Dasar Gugus V Kecamatan Percut Sai Tuan Kabupaten Deli Serdang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2021-PGSD-268
Keywords: Persepsi Guru; Model; Pembelajaran SAVI
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 02 Aug 2022 03:33
Last Modified: 02 Aug 2022 03:33
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/47099

Actions (login required)

View Item
View Item