ANALISIS HASIL PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA

Siregar, Nanda Wahyuni (2021) ANALISIS HASIL PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 4161111049 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 4161111049 COVER.pdf - Published Version

Download (29kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 4161111049 APROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 4161111049 APROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (322kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 4161111049 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 4161111049 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 4161111049 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 4161111049 PREFACE.pdf - Published Version

Download (81kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 4161111049 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 4161111049 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM 4161111049 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM 4161111049 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (98kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 4161111049 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 4161111049 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (24kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 4161111049 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 4161111049 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (26kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses penerapan model pembelajaran Discovery Learning untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa, mengetahui hasil peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa setelah diterapkannya model pembelajaran Discovery Learning dari beberapa sumber seperti jurnal dan artikel yang berkaitan dengan judul peneliti. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan metode penelitian secara studi kepustakaan atau library research dan dilaksanakan secara online dengan mengakses sumber yang berkaitan melalui web Digital Library Unimed selama dua bulan dari Agustus sampai Oktober 2020. Sumber kepustakaan yang dipilih terdiri dari beberapa jurnal ataupun artikel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran Discovery Learning dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa dengan rata-rata kelulusan hasil belajar klasikal siswa yaitu ≥ 85%, hal tersebut dapat dilihat dari peningkatan dari siklus I ke siklus II dan perbaikan yang dilakukan setiap kegiatan. Peningkatan Meningkatnya kemampuan pemecahan masalah matematis siswa juga didukung oleh faktor-faktor yaitu motivasi, kelompok serta memberikan kesempatan kepada siswa agar lebih berperan aktif.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2021 MAT 182
Keywords: Discovery learning; Pemecahan masalah matematika; Pembelajaran matematika; Model pembelajaran
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 13 Jul 2022 08:39
Last Modified: 13 Jul 2022 08:39
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/46349

Actions (login required)

View Item
View Item