engembangan Media Pembelajaran Tematik Berbasis Prezi Pada Tema 8 Subtema 2 di Kelas IV SD Negeri 101820 T.A 2020/2021

Sitepu, Yulia aditiani Br (2021) engembangan Media Pembelajaran Tematik Berbasis Prezi Pada Tema 8 Subtema 2 di Kelas IV SD Negeri 101820 T.A 2020/2021. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 1173111111 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 1173111111 COVER.pdf - Published Version

Download (231kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 1173111111 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 1173111111 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (774kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 1173111111 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 1173111111 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (409kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 1173111111 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 1173111111 PREFACE.pdf - Published Version

Download (374kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 1173111111 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 1173111111 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (426kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 1173111111 TABLE.pdf]
Preview
Text
6. NIM 1173111111 TABLE.pdf - Published Version

Download (317kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 1173111111 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
7. NIM 1173111111 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (212kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 1173111111 CHAPTER 1.pdf]
Preview
Text
8. NIM 1173111111 CHAPTER 1.pdf - Published Version

Download (549kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM 1173111111 CHAPTER 5.pdf]
Preview
Text
12. NIM 1173111111 CHAPTER 5.pdf - Published Version

Download (350kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 1173111111 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
13. NIM 1173111111 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (479kB) | Preview

Abstract

Penelitian dan pengembangan ini dilaksanakan peneliti berdasarkan permasalahan yang ditemukan di lapangan. Permasalahan yang dialami adalah kurangnya penggunaan media pembelajaran bervariasi yang menyebabkan siswa kurang tertarik dalam mengikuti proses pembelajaran dan metode yang digunakan guru masih Pembelajaran bersifat teacher-centered atau berpusat pada guru sehingga siswa kurang aktif dalam pembelajaran. Berdasarkan permasalahan tersebut, peneliti mencoba mengatasi permasalahan dengan melakukan pengembangan media yaitu pengembangan media pembelajaran berbasis prezi.
Penelitian yang akan direncanakan bertujuan untuk: (1) Menghasilkan media tematik berbasis prezi yang valid atau layak untuk Tema 8 Subtema 2 Kelas IV SD Negeri 101820 Pancur Batu T.A 2020/2021. (2) Mengetahui efektifitas media pembelajaran tematik berbasis prezi untuk Tema 8 Subtema 2 di Kelas IV SD Negeri 101820 Pancur Batu T.A 2020/2021. (3) Mengetahui praktikalitas media pembelajaran tematik berbasis prezi untuk tema 8 Subtema 2 Kelas IV SD Negeri 101820 Pancur Batu T.A 2020/2021 yang dikembangkan. Penelitian dan pengembangan ini menggunakan model ADDIE yang meliputi tahap Analysis, Design, Development, Implimentasion, dan Evaluation. Produk media yang telah dikembangkan dinilai layak untuk digunakan pada kegiatan pembelajaran. Hal ini dapat dilihat dari persentase hasil penilaian validasi media yakni sebesar 85% yang berda pada kategori “Sangat Layak” dan juga persentase penilaian praktikalitas yakni sebesar 90% yang juga berada pada kategori “Sangat Layak”. Efektifitas penggunaan media pembelajaran berbasis Prezi pada tema 8 subtema 2 di kelas IV dinilai sangat baik. Hal ini dapat dilihat dari adanya perubahan hasil belajar peserta didik. Dimana rata-rata nilai pada Pre Test yakni pembelajaran tanpa meggunakan media adalah 53,67 menjadi meningkat berkisar rata-rata 88,33 pada Post Test setelah belajar enggunakan media berbasis Prezi. Berdasarkan hasil analisis data di atas, dapat disimpulkan bahwa produk media pembelajaran berbantuan prezi pada tema 8 subtema 2 layak dan efektif digunakan untuk pembelajaran siswa kelas IV.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2021-PGSD-223
Keywords: Media Pembelajaran; Aplikasi Prezi; Pembelajaran Tematik
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 27 Jan 2022 07:42
Last Modified: 27 Jan 2022 07:42
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/45127

Actions (login required)

View Item
View Item