Pengembangan Media Pembelajaran Multimedia Interaktif Berbasis Lectora Inspire pada Tema VII kelas IV SD Subsidi Swakarya Laut Dendang Tahun Ajaran 2020/2021

Hutagaol, Kristina Ros Mawar (2021) Pengembangan Media Pembelajaran Multimedia Interaktif Berbasis Lectora Inspire pada Tema VII kelas IV SD Subsidi Swakarya Laut Dendang Tahun Ajaran 2020/2021. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM.1172111046_COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM.1172111046_COVER.pdf - Published Version

Download (179kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM.1172111046_ LEMBAR PERSETUJUAN(1).pdf]
Preview
Text
2. NIM.1172111046_ LEMBAR PERSETUJUAN(1).pdf - Published Version

Download (537kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 1172111046 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 1172111046 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (151kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 1172111046_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM 1172111046_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (177kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM.1172111046_DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM.1172111046_DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (171kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 1172111046_DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 1172111046_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (108kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 1172111046_DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 1172111046_DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (103kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 1172111046_DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 1172111046_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (176kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 1172111046_BAB I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 1172111046_BAB I.pdf - Published Version

Download (361kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 1172111046_BAB V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 1172111046_BAB V.pdf - Published Version

Download (147kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 1172111046_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 1172111046_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (183kB) | Preview

Abstract

Permasalahan yang ditemukan dalam penelitian ini adalah: (1) Guru kurang memanfaatkan sarana dan prasarana yang tersedia untuk digunakan sebagai media pembelajaran, (2)Kurangnya pengetahuan atau keterampilan guru dalam membuat media pembelajaran berbasis ICT untuk digunakan dalam kegiatan belajar mengajar, (3) Kurang tersedianya media pembelajaran yang mendukung kegiatan belajar mengajar, (4) Guru kesulitan menyampaikan materi pada kurikulum 2013 yang semua mata pelajaran saling berkaitan guru kadang-kadang masih menyampaikan materi permata pelajaran tidak berhubungan dengan mata pelajaran lainnya, (5) Siswa-siswa kurang aktif dalam proses belajar mengajar. Maka penelitian ini bertujuan untuk Mengembangkan serta mengetahui kelayakan dan efektifitas Media Pembelajaran Multimedia Interaktif Berbasis Lectora Inspire pada Tema VII kelas IV SD Subsidi Swakarya Laut Dendang Tahun Ajaran 2020/2021. Penelitian R & D (Research & Development) ini meliputi potensi dan masalah, pengumpulan data, desain produk, validasi desain produk, revisi desain produk, uji coba produk. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik tes yaitu pretest dan posttest, serta teknik non tes yaitu wawancara, dan angket. Teknik analisis data menggunakan analisis data produk dan analisis data akhir dengan uji n-gain. Penelitian ini dilakukan di SD Subsidi Swakarya Laut Dendang pada siswa kelas IV Semester II Tahun Ajaran 2020/2021. Waktu penelitian dilakukan pada bulan Maret sampai dengan bulan Mei 2021. Subjek uji coba yang digunakan yaitu siswa yang berjumlah 20 orang dari kelas IV SD Subsidi Swakarya Laut Dendang T.A 2020/2021. Sedangkan validator yang menjadi penilai media yaitu 2 validator, 1 validator sebagai ahli materi dan 1 validator sebagai ahli media. Hasil penelitian menunjukkan bahwasannya skor yang diperoleh dari penilaian uji kelayakan materi terhadap Media Pembelajaran Multimedia Interaktif Berbasis Lectora Inspire pada Tema VII kelas IV SD sebesar 88% (Sangat Layak). Berdasarkan uji kelayakan media diperoleh persentase sebesar 88% (Sangat Layak). Selanjutnya media pembelajaran multimedia interaktif berbasis lectora inspire pada tema VII kelas IV SD efektif meningkatkan hasil belajar siswa dengan nilai n- gain Score 0,77 (tinggi) dan n-gain persentase 77,45 (efektif). hal ini berarti Media Pembelajaran Multimedia Interaktif Berbasis Lectora Inspire pada Tema VII kelas IV SD sudah sangat layak.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2021-PGSD-178
Keywords: Media Pembelajaran; Multimedia Interaktif; Lectora Inspire; Kurikulum 2013
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4050 Electronic information resources
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 25 Jan 2022 08:09
Last Modified: 25 Jan 2022 08:09
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/44989

Actions (login required)

View Item
View Item