PENGEMBANGAN KIT PEMBELAJARAN DARI LIMBAH SEKAM PADI PADA MATERI BENTUK MOLEKUL KELAS X SMA Adelia Yesya Putri Hasibuan (NIM 4161131002)

Hasibuan, Adelia Yesya (2020) PENGEMBANGAN KIT PEMBELAJARAN DARI LIMBAH SEKAM PADI PADA MATERI BENTUK MOLEKUL KELAS X SMA Adelia Yesya Putri Hasibuan (NIM 4161131002). Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 4161131002 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 4161131002 COVER.pdf - Published Version

Download (10kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 4161131002 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 4161131002 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (188kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 4161131002 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 4161131002 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (180kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 4161131002 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 4161131002 PREFACE.pdf - Published Version

Download (292kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 4161131002 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 4161131002 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (196kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 4161131002 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 4161131002 TABLES.pdf - Published Version

Download (182kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 4161131002 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 4161131002 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (179kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 4161131002 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 4161131002 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (180kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 4161131002 CHAPTER 1.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 4161131002 CHAPTER 1.pdf - Published Version

Download (286kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 4161131002 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 4161131002 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (283kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 4161131002 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 4161131002 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (304kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mengetahui tingkat kelayakan KIT pembelajaran materi bentuk molekul yang dikembangkan sesuai standar Kemendikbud (2) Mengetahui hasil belajar siswa dengan menggunakan KIT pembelajaran lebih tinggi dari KKM (3) Mengetahui aktivitas belajar siswa dengan menggunakan KIT pembelajaran. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh dosen Kimia FMIPA Universitas Negeri Medan dan seluruh siswa kelas X SMA pada mata pelajaran kimia materi bentuk molekul pada semester 1 dengan menggunakan kurikulum 2013 tahun ajaran 2019/2020. Sampel yang digunakan penelitian ini adalah 1 dosen Kimia FMIPA Universitas Negeri Medan dan siswa SMA Budisatrya Medan kelas X MIA 2. Tahapan pengembangan KIT terdiri dari 5 tahap ADDIE yaitu analysis, design, development, implementation dan evaluation. Hasil yang diperoleh untuk kelayakan KIT secara keseluruhan adalah 96,87% dengan kategori Sangat Layak. Selanjutnya KIT Pembelajaran digunakan dalam proses pembelajaran dan menghasilkan data yang kemudian dianalisis menggunakan SPSS For Windows 22 dengan Sig 0,000 < 0,05 yang menyatakan hasil belajar siswa yang menggunakan KIT pembelajaran pada materi bentuk molekul lebih tinggi dari KKM. Sedangkan aktivitas belajar siswa dengan menggunakan KIT Pembelajaran termasuk dalam kategori Sangat Aktif dengan persentase sebesar 90%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2020-KIM-009
Keywords: KIT Pembelajaran; Limbah Sekam Padi; Bentuk Molekul; Hasil Belajar; Aktivitas Belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum
Q Science > QD Chemistry
Q Science > QD Chemistry > QD450 Physical and theoretical chemistry
Q Science > QD Chemistry > QD71 Analytical chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Kimia
Depositing User: Mrs Tessa Simahate
Date Deposited: 17 Sep 2020 04:54
Last Modified: 17 Sep 2020 04:54
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/40442

Actions (login required)

View Item
View Item