Pendekatan Berbasis Teks dalam Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kurikulum 2013

Kosasih, E. (2018) Pendekatan Berbasis Teks dalam Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kurikulum 2013. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia I Unimed-2018, 1. pp. 11-20. ISSN 978-602-53253-9-7

[thumbnail of 2. Fulltext.pdf]
Preview
Text
2. Fulltext.pdf - Published Version

Download (891kB) | Preview

Abstract

Pergantian kurikulum (bahasa Indonesia) selalu membawa perubahan pada materi-materinya. Demikian pula pemberlakuan Kurikulum 2013. Kurikulum tersebut memunculkan materi-materi baru yang sebelumnya relatif tidak dikenal. Materi yang dimaksud berupa jenis-jenis teks, seperti anekdot, debat, proposal, esai, cerita fantasi, prosedur, eksplanasi, laporan percobaan, tanggapan, dan cerita inspirasi. Sementara itu, di dalam KTSP hanya dikenal beberapa teks. Beberapa teks tersebut kembali depelajari dalam Kurikulum 2013, seperti deskripsi, berita, puisi, cerpen, dongeng, surat, ulasan, dan pidato; namun dalam aspek pembahasan yang berbeda.

Item Type: Article
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum
P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania > PL5051 Malayan (Indonesia) languages
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 05 Mar 2020 04:37
Last Modified: 05 Mar 2020 04:37
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/38748

Actions (login required)

View Item
View Item