PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN KETERAMPILAN GURU MENGELOLA KELAS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KORESPONDENSI KELAS X AP DI SMK SWASTA PRAYATNA 1 MEDAN T.P. 2017/2018

MANUELA, ESTERLITA (2018) PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN KETERAMPILAN GURU MENGELOLA KELAS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KORESPONDENSI KELAS X AP DI SMK SWASTA PRAYATNA 1 MEDAN T.P. 2017/2018. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 7143341026 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 7143341026 COVER.pdf - Published Version

Download (54kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 7143341026 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 7143341026 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (422kB) | Preview
[thumbnail of 3. 7143341026 PREFACE.pdf]
Preview
Text
3. 7143341026 PREFACE.pdf - Published Version

Download (227kB) | Preview
[thumbnail of 4. 7143341026 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
4. 7143341026 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (143kB) | Preview
[thumbnail of 5. 7143341026 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. 7143341026 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of 6. 7143341026 LIST OF TABEL.pdf]
Preview
Text
6. 7143341026 LIST OF TABEL.pdf - Published Version

Download (115kB) | Preview
[thumbnail of 8. 7143341026 LIST OF APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. 7143341026 LIST OF APPENDICES.pdf - Published Version

Download (113kB) | Preview
[thumbnail of 9. 7143341026 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. 7143341026 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (455kB) | Preview
[thumbnail of 13. 7143341026 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. 7143341026 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (250kB) | Preview
[thumbnail of 14. 7143341026 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. 7143341026 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (215kB) | Preview

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Keterampilan Guru Mengelola kelas terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran korespondensi kelas X Administrasi Perkantoran di SMK Swata Prayatna 1 MedanT.P. 2017/2018. Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya prestasi belajar siswa pada mata pelajaran korespondensi kelas X AP di SMK Swasta Prayatna 1 Medan T.P. 2017/2018 Medan. Sampel dalam penelitian ini adalah kelas X AP yang terdiri dari 53 Siswa dan objek penelitian ini adalah Media Pembelajaran dan Keterampilan Guru Mengelola kelas. Dalam pengambilan data, teknik yang digunakan adalah observasi, wawancara, angket dan dokumetasi.
Penelitian ini dilakukan di SMK Swasta Prayatna 1 Medan. Penelitian ini adalah expost Facto,dimana untuk mendapatkan data penelitian digunakan angket. Tehnik Analisis Instrumen yang digunakan yaitu Uji Validitas dan Uji Relliabilitas angket. Tehnik Analisis Data yang digunakan adalah Uji Asumsi Klasik yang terdiri dari Uji Normalitas, Uji Linearitas,Uji Heterokedastitas dan Uji Multikolonieritas. Berdasarkan uji hipotesis secara parsial (uji t) diperoleh hasil bahwa media pembelajaran berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar yang ditunjukkan nilai nilai thitung > ttabel (2,128 > 2,008) dan untuk variabel keterampilan guru mengelola kelas berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar yang ditunjukkan nilai nilai thitung > ttabel (2,379 > 2,008). Sedangkan uji hipotesis secara simultan (uji F) diperoleh hasil bahwa media pembelajaran dan keterampilan guru mengelola kelas berpengaruh yang positif dan signifikan terhadap prestasi belajar kelas X AP SMK Praytna 1 Medan T.P 2017/2018 ditunjukkan dengan nilai Fhitung > Ftabel (7,490 > 2,79).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2018 ADP 033
Keywords: MEDIA PEMBELAJARAN,KETERAMPILAN GURU MENGELOLA KELAS, PRESTASI BELAJAR SISWA
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2341 Supervision and administration. Business management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Administrasi Perkantoran
Depositing User: Mr Renaldi Syafaruddin Akbar
Date Deposited: 08 Apr 2019 15:14
Last Modified: 05 Nov 2019 03:53
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/34152

Actions (login required)

View Item
View Item