PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 BINJAI MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TPS BERBANTUAN GEOGEBRA

ANKHAIRI, T. FADILLA AINI (2019) PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 BINJAI MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TPS BERBANTUAN GEOGEBRA. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. 4141111051 COVER.pdf]
Preview
Text
1. 4141111051 COVER.pdf - Published Version

Download (134kB) | Preview
[thumbnail of 2. 4141111051 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. 4141111051 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (218kB) | Preview
[thumbnail of 3. 4141111051 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. 4141111051 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (138kB) | Preview
[thumbnail of 4. 4141111051 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. 4141111051 PREFACE.pdf - Published Version

Download (261kB) | Preview
[thumbnail of 5. 4141111051 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. 4141111051 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (173kB) | Preview
[thumbnail of 6. 4141111051 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
6. 4141111051 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of 7. 4141111051 TABLE.pdf]
Preview
Text
7. 4141111051 TABLE.pdf - Published Version

Download (257kB) | Preview
[thumbnail of 8. 4141111051 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. 4141111051 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of 9. 4141111051 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. 4141111051 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (594kB) | Preview
[thumbnail of 13. 4141111051 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. 4141111051 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (191kB) | Preview
[thumbnail of 14. 4141111051 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. 4141111051 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (312kB) | Preview

Abstract

Salah satu tujuan pembelajaran matematika adalah agar siswa memiliki kemampuan pemecahan masalah. Untuk itu, perlu pembelajaran yang tepat untuk dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa. Salah satu model pembelajaran yang dapat meningkatkan kemampuan tersebut adalah model pembelajaran kooperatif tipe Think-Pair-Share (TPS). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa yang belajar melalui model pembelajaran kooperatif tipe Think-Pair-Share (TPS) berbantuan GeoGebra lebih tinggi daripada peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa yang belajar melalui model pembelajaran langsung. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu dengan desain nonequivalent control groups design. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Binjai dengan mengambil dua kelas sampel sebagai kelas eksperimen dan kelas kontrol melalui purposive sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah pretest dan posttest kemampuan pemecahan masalah matematis, yang masing-masing terdiri dari 3 butir soal uraian. Dari hasil analisis data diperoleh rata-rata peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas eksperimen sebesar 0,5129 dan kelas kontrol sebesar 0,425. Untuk melihat perbandingkan kemampuan pemecahan masalah matematis kedua kelas tersebut, dilakukan uji t untuk menguji hipotesis berdasarkan n-gain kedua kelas dengan , diperoleh (1,8999) > (1,6702). Hal ini menunjukkan diterima sehingga dapat dinyatakan bahwa peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa yang belajar melalui model pembelajaran kooperatif tipe Think-Pair-Share (TPS) berbantuan GeoGebra lebih tinggi daripada siswa yang belajar melalui model pembelajaran langsung di SMP Negeri 1 Binjai.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2019 MAT 040
Keywords: Kemampuan pemecahan masalah matematis, Think-Pair-Share (TPS), N-Gain
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mr Fifri Juanda Harahap
Date Deposited: 01 Mar 2019 10:08
Last Modified: 10 Apr 2019 07:00
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/32794

Actions (login required)

View Item
View Item