PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN INQUIRY DIKOMBINASIKAN DENGAN KOOPERATIF TERHADAP HASIL BELAJAR LAJU REAKSI PADA SISWA KELAS XI SMA

Aritonang, Herlinawati (2011) PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN INQUIRY DIKOMBINASIKAN DENGAN KOOPERATIF TERHADAP HASIL BELAJAR LAJU REAKSI PADA SISWA KELAS XI SMA. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1500081188410017 Abstrak.pdf]
Preview
Text
1500081188410017 Abstrak.pdf - Published Version

Download (470kB) | Preview
[thumbnail of 1500081188410017 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
1500081188410017 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (474kB) | Preview
[thumbnail of 1500081188410017 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
1500081188410017 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (659kB) | Preview
[thumbnail of 1500081188410017 Bab I.pdf]
Preview
Text
1500081188410017 Bab I.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 1500081188410017 Bab V.pdf]
Preview
Text
1500081188410017 Bab V.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 1500081188410017 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
1500081188410017 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (291kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : (1) pengaruh pembelajaran inkuiri terbimbing terhadap hasil belajar kimia pada siswa SMA Negeri 2 Medan, (2) pengaruh pembelajaran kooperatif STAD terhadap hasil belajar kimia pada siswa SMA Negeri 2 Medan, (3) pengaruh pembelajaran inkuiri terbimbing dikombinasikan dengan pembelajaran kooperatif STAD terhadap hasil belajar kimia pada siswa SMA Negeri 2 Medan, dan (4) interaksi strategi pembelajaran dengan aktifitas terhadap hasil belajar kimia pada siswa SMA Negeri 2 Medan. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 2 Medan Propinsi Sumatera Utara, menggunakan metode eksperimen dengan desain eksperimen semu facktorial 2 x 2 dan untuk uji hipotesis ini digunakan Analis Varians (ANAVA) satu arah. Sampel berjumlah 160 orang siswa yang pengambilannya dilakukan dengan sebanyak 4 kelas yang ditentukan dengan menggunakan teknik pengambilan secara acak (random sampling).Instrumen penelitian hasil belajar kimia menggunakan tes pilihan ganda dengan 5 pilihan jawaban (a, b, c, d, dan e) dan berjumlah 30 butir soal. Uji Validitas tes dilakukan dengan bantuan rumus Kuder Richadson¬20 dan memiliki reliabilitas 0,702. Uji persyaratan analisis menggunakan uji Kolmogorov-Smirnov untuk uji normalitas sedangkan untuk uji homogenitas sampel menggunakan uji Chi-Square. Teknik analisis data menggunakan uji anava satu jalur, Uji T dan Uji Chi kuadrat.Hasil uji hipotesis dalam penelitian ini adalah : (1) terdapat pengaruh positif strategi pembelajaran ikuiri terbimbing terhadap peningkatan hasil belajar kimia siswa. Karena nilai x2iutung 0,05,3) = 11,641 nilai x2tabd = 7,82 maka pernyataan Ha yang menyatakan model pembelajaran inkuiri terbimbing berpengaruh positif untuk meningkatkan keberhasilan belajar siswa dapat diterima, (2) terdapat pengaruh positif strategi pembelajaran kooperatid tipe STAD terhadap peningkatan hasil belajar kimia siswa. Karena nilai x2rutimg (0,05; 3) = 24,949 > nilai ;embel = 7,82 maka pernyataan Ha yang menyatakan model pembelajaran kooperatif berpengaruh positif untuk meningkatkan keberhasilan belajar siswa dapat diterima, (3) terdapat pengaruh positif strategi pembelajaran ikuiri terbimbing dikombinasikan dengan kooperatif STAD terhadap peningkatan hasil belajar kimia siswa. Karena nilai x2hitung (0,05; 3 ) = 18,50 > nilai x2tabel = 7,82 maka pernyataan Ha yang menyatakan model pembelajaran inkuiri terbimbing dikombinasikan dengan kooperatif STAD berpengaruh positif untuk meningkatkan keberhasilan belajar siswa dapat diterima, dan (4) ada interaksi yang signifikan antara strategi pembelajaran yang diterapkan dengan aktivitas belajar siswa dalam mempengaruhi hasil belajar kimia siswa, nilai sig 0,069 < 0,05.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 541.39 Ari p
Keywords: Kelas;Strategi;Pembelajaran;Senior High Schools;Kooperatif;Inkuiri;Reaksi;Reaction;
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Kimia
Depositing User: Mr Fifri Juanda Harahap
Date Deposited: 09 Apr 2016 08:13
Last Modified: 09 Jun 2016 03:09
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/3149

Actions (login required)

View Item
View Item