E Tanjung, Syarwin (2018) PENERAPAN GAYA MENGAJAR INKLUSI UNTUK MEMPERBAIKI PROSES PEMBELAJARAN PASSING BOLA DENGAN KAKI BAGIAN DALAM PADA PERMAINAN SEPAK BOLA SISWA KELAS XI MAN 1 MEDAN TAHUN AJARAN 2017/2018. Undergraduate thesis, UNIMED.
1. NIM. 6133311075 COVER .pdf - Published Version
Download (32kB) | Preview
2. NIM. 6133311075 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version
Download (182kB) | Preview
3. NIM. 6133311075 ABSTRACT .pdf - Published Version
Download (86kB) | Preview
4. NIM. 6133311075 PREFACE.pdf - Published Version
Download (85kB) | Preview
5. NIM. 6133311075 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (93kB) | Preview
6. NIM. 6133311075 LIST OF TABLES.pdf - Published Version
Download (84kB) | Preview
7. NIM. 6133311075 LIST OF FIGURES.pdf - Published Version
Download (85kB) | Preview
8. NIM. 6133311075 LIST OF APPENDICES.pdf - Published Version
Download (85kB) | Preview
9. NIM. 6133311075 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (158kB) | Preview
13. NIM. 6133311075 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (86kB) | Preview
14. NIM. 6133311075 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version
Download (86kB) | Preview
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana pengaruh Gaya Mengajar Inklusi terhadap perbaikan proses belajar Passing Bola Dengan Kaki Bagian Dalam pada siswa kelas XI MAN 1 Medan Tahun Ajaran 2017/2018.
Lokasi penelitian ini dilaksanakan di MAN 1 Medan Tahun Ajaran 2017/2018, waktu penelitian pada tanggal 10 dan 17 bulan Nopember 2017. Objek dalam penelitian ini adalah Penerapan Gaya Mengajar Inklusi Untuk Memperbaiki Proses Pembelajaran Passing Bola Dengan Kaki Bagian Dalam Pada Permainan Sepak Bola. Subjek dalam penelitian adalah siswa kelas XI MAN 1 Medan yang berjumlah 46 orang. Objek dalam penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (Penelitian Tindakan Kelas). Instrumen yang digunakan dalam penelitian adalah lembar fortofolio penilaian hasil belajar Passing Sepak Bola.
Hasil observasi dari 46 orang siswa yang menjadi subjek dalam penelitian ini, ternyata hanya 15 orang siswa (32,60%) yang sudah memiliki ketuntasan belajar, sedangkan selebihnya yaitu 31 orang siswa (67,40%) belum memiliki ketuntasan belajar. Nilai di kelas yang diperoleh hanya mencapai 69 (Tidak Tuntas). Hasil tes siklus I, dari 46 orang siswa 29 orang siswa (63,04%) sudah memiliki ketuntasan belajar, selebihnya 17 orang siswa (36,96%) yang belum memiliki ketuntasan belajar. Nilai di kelas yang diperoleh adalah 78 (Tidak Tuntas). Hasil tes siklus II dari 46 orang siswa 41 orang siswa (89,13%) yang sudah memiliki ketuntasan belajar, hanya 5 orang siswa (10,86%) yang belum memiliki ketuntasan belajar. Jadi nilai di kelas yang diperoleh telah mencapai 85 (Tuntas).
Berdasarkan hasil analisis dapat dikatakan bahwa melalui penerapan gaya mengajar Inklusi dapat memperbaiki proses belajar Passing Bola Dengan Kaki Bagian Dalam pada siswa kelas XI MAN 1 Medan Tahun Ajaran 2017/2018.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2018 PJKR 043 |
Keywords: | Gaya Mengajar Inklusi Untuk Memperbaiki Proses Passing Bola Dengan Kaki Bagian Dalam |
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports > GV861 Ball games: Baseball, football, golf, etc. L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools |
Divisions: | Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi |
Depositing User: | Mrs Catur Dedek Khadijah |
Date Deposited: | 25 Jan 2018 16:58 |
Last Modified: | 15 Apr 2020 06:24 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/28519 |