Mahdalena (2017) PENGARUH PENGGUNAAN VIDEO TUTORIAL TERHADAP HASIL BELAJAR MEMBUAT POLA SISWA KELAS X SMK NEGERI 3 PADANGSIDIMPUAN. Undergraduate thesis, UNIMED.
1. NIM. 5111543007 COVER.pdf - Published Version
Download (71kB) | Preview
2. NIM. 5111543007 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version
Download (283kB) | Preview
3. NIM. 5111543007 ABSTRACK.pdf - Published Version
Download (129kB) | Preview
4. NIM. 5111543007 PERFACE.pdf - Published Version
Download (169kB) | Preview
5. NIM. 5111543007 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (256kB) | Preview
6. NIM. 511543007 ILLUSTRATION.pdf - Published Version
Download (128kB) | Preview
7. NIM. 5111543007 TABLE.pdf - Published Version
Download (128kB) | Preview
8. NIM. 5111543007 CHART.pdf - Published Version
Download (126kB) | Preview
9. NIM. 5111543007 APPENDICES.pdf - Published Version
Download (167kB) | Preview
10. NIM. 5111543007 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (165kB) | Preview
14. NIM. 5111543007 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (169kB) | Preview
16. NIM. 5111543007 BIBLIOGRAFI.pdf - Published Version
Download (170kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh media video tutorial terhadap hasil belajar membuat pola siswa kelas X SMK Negeri 3 Padangsidimpuan. Penelitian ini dilaksanakan pada tahun pembelajaran 2016/2017. Lokasi penelitian SMK Negeri 3 Padangsidimpuan. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X Tata Busana SMK Negeri 3 Padangsidimpuan sebanyak 105 siswa. Pengambilan sampel digunakan teknik Quasi Experimental Design (penelitian eksperimen semu), sehingga jumlah sampel penelitian 70 orang. Teknik pengumpulan data untuk mengukur hasil belajar membuat pola dalam penelitian ini menggunakan pengamatan membuat pola. Teknik analisa data melalui uji normalitas, uji homogenitas, uji kecenderungan dan uji hipotesis yang dijadikan acuan untuk membuat kesimpulan. Berdasarkan hasil analisis data yanag diperoleh bahwa terjadi peningkatan hasil belajar siswa yang diajar menggunakan video tutorial menunjukkan rata-rata 52,2. Sedangkan hasil belajar siswa yang diajar tanpa menggunakan video tutorial menunjukkan rata-rata 38,2. Hasil uji persyaratan analisis menunjukkan bahwa hasil belajar membuat pola menggunakan video tutorial berdistribusi normal dimana Lhitung<Ltabel = 0,1305<0,1497 dan hasil belajar tanpa menggunakan video tutorial berdistribusi normal dimana Lhitung<Ltabel=0,0194<0,1497 dan kedua data dinyatakan homogen dimana Fhitung<Ftabel = 1,28<3,28.
Dapat disimpulkan bahwa hasil belajar membuat pola dengan menggunakan video tutorial dimana hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa nilai thitung > ttabel atau 3,57 > 1,676. Dilihat dari penelitian ini, hasil belajar membuat pola lebih tinggi jika diajarkan dengan menggunakan video tutorial. Jadi terbukti ada pengaruh penggunaan video tutorial terhadap hasil belajar membuat pola. Hal ini berarti bahwa penggunaan video tutorial dapat dijadikan sebagai pendamping atau alternative pembelajaran.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2017 BSN 030 |
Keywords: | Video tutorial; Hasil belajar membuat pola |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice) L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators > LB1775 Professional aspects of teaching and school administrators. Vocational guidance T Technology > TT Handicrafts Arts and crafts > TT490 Clothing manufacture. Dressmaking. Tailoring |
Divisions: | Fakultas Teknik > Pendidikan Tata Busana |
Depositing User: | Mrs Siti Nurbaidah |
Date Deposited: | 01 Aug 2017 11:24 |
Last Modified: | 03 Aug 2017 02:57 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/25137 |