UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE MAKE A MATCH PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS IV SD NEGERI NO. 050771 PANGKALAN SUSU T.A 2016/2017

Rangkuti, Arnita (2017) UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE MAKE A MATCH PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS IV SD NEGERI NO. 050771 PANGKALAN SUSU T.A 2016/2017. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 01. cover.pdf]
Preview
Text
01. cover.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 02. lembar persetujuan dan pengesahan.pdf]
Preview
Text
02. lembar persetujuan dan pengesahan.pdf - Published Version

Download (768kB) | Preview
[thumbnail of 03. abstrak.pdf]
Preview
Text
03. abstrak.pdf - Published Version

Download (166kB) | Preview
[thumbnail of 04. kata pengantar.pdf]
Preview
Text
04. kata pengantar.pdf - Published Version

Download (275kB) | Preview
[thumbnail of 05. daftar isi.pdf]
Preview
Text
05. daftar isi.pdf - Published Version

Download (167kB) | Preview
[thumbnail of 06. daftar tabel.pdf]
Preview
Text
06. daftar tabel.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 07. daftar gambar.pdf]
Preview
Text
07. daftar gambar.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 08. daftar lampiran.pdf]
Preview
Text
08. daftar lampiran.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 09. bab I.pdf]
Preview
Text
09. bab I.pdf - Published Version

Download (334kB) | Preview
[thumbnail of 13. bab V.pdf]
Preview
Text
13. bab V.pdf - Published Version

Download (141kB) | Preview
[thumbnail of 14. daftar pustaka.pdf]
Preview
Text
14. daftar pustaka.pdf - Published Version

Download (113kB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah aktivitas pembelajaran siswa yang masih tergolong rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terjadi peningkatan aktivitas siswa pada pelajaran IPA dengan menggunakan model pemebelajaran Cooperative Tipe Make A Match di kelas IV SD Negeri No. 050771 Pangkalan Susu T.A.2016/2017.Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Subjek penelitian ini adalah seluruh siswa siswi kelas IV SD Negeri No. 050771 Pangkalan Susu. Objek aktivitas belajar siswa, sedangkan pembelajaran menggunakan model Cooperative Tipe Make A Match untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi. Hasil penelitian pada pra siklus, berdasarkan hasil observasi terhadap aktivitas belajar siswa secara individu, sebanyak 14 siswa(41,17 %) termasuk kriteria aktivitas belajar sedang, dan sebanyak 20 siswa(58,82%) termasuk kriteria aktivitas belajar rendah,kemudian secara klasikal 0%. hasil penelitian pada siklus I pertemuan I, berdasarkan hasil observasi terhadap aktivitas belajar siswa secara individu,sebanyak 16 siswa (47,05%) termasuk kriteria aktivitas belajar sedang, dan sebanyak 18 siswa (52,94%) termasuk kriteria aktivitas belajar rendah, kemudian secara klasikal 0%. Pada siklus I pertemuan II,sebanyak 6 siswa (17,64%) termasuk kriteria aktivitas belajar tinggi, 27 siswa (79,41%) termasuk kriteria aktivitas belajar siswa sedang dan 1 siswa (2,94%) termasuk kriteria aktivitas belajar siswa rendah, kemudian secara klasikal 17,64%. Hasil penellitian pada siklus II pertemuan I, berdasarkan hasil observasi terhadap aktivitas belajar siswa secara individu, sebnyyak 2 siswa (5,88%) termasuk kriteria aktivitas belajar sangat tinggi, sebanyakk 25 siswa (73,52%) termasuk kriteria aktivitas belajar tinggi, dan 7 siswa ( 20,58%) termasuk kriteria sedang, kemudian secara klasikal 79,41%. Pada siklus II pertemuan II, sebanyak 25 siswa (73,52%) termasuk kriteria aktivitas belajar siswa sangat tinggi, 9 siswa (26,47%) termasuk kriteria aktivitas belajar siswa tinggi dan kemudian secara klasikal 100%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 PGSD 004
Keywords: Belajar, IPA, Materi pembelajaran
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 01 Mar 2017 04:13
Last Modified: 01 Mar 2017 04:13
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/23401

Actions (login required)

View Item
View Item