UPAYA MENINGKATKAN KETERLIBATAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN OPERASI HITUNG BENTUK ALJABAR MELALUI MODEL KOOPERATIF NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) DI KELAS VIII SMP NEGERI 36 MEDAN T. A. 2016/2017

Yusni, Wenny Uliandari (2017) UPAYA MENINGKATKAN KETERLIBATAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN OPERASI HITUNG BENTUK ALJABAR MELALUI MODEL KOOPERATIF NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) DI KELAS VIII SMP NEGERI 36 MEDAN T. A. 2016/2017. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 4123111086 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 4123111086 COVER.pdf - Published Version

Download (51kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 4123111086 DAFTAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 4123111086 DAFTAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (243kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 4123111086 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 4123111086 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (973kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM.4123111086 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
5. NIM.4123111086 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM.4123111086 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
6. NIM.4123111086 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (212kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 4123111086 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 4123111086 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (129kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 4123111086 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 4123111086 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 4123111086 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 4123111086 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (209kB) | Preview
[thumbnail of 10. NIM. 4123111086 BAB I.pdf]
Preview
Text
10. NIM. 4123111086 BAB I.pdf - Published Version

Download (413kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM.4123111086 BAB V.pdf]
Preview
Text
14. NIM.4123111086 BAB V.pdf - Published Version

Download (129kB) | Preview
[thumbnail of 15. NIM. 4123111086 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
15. NIM. 4123111086 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (327kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengetahui apakah model kooperatif
Numbered Head Together (NHT) dapat meningkatkan keterlibatan siswa kelas VIII-3
SMP Negeri 36 Medan. (2) Mengetahu bagaimana hasil belajar matematika siswa
kelas VIII-3 SMP Negeri 36 Medan pada topik operasi hitung bentuk aljabar melalui
pembelajaran model kooperatif Numbered Head Together (NHT). Jenis penelitian ini
adalah Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research). Subjek dalam
penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMPN 36 Medan yang berjumlah 30 orang
sedangkan objek dalam penelitian ini adalah penerapan model pembelajaran
kooperatif tipe NHT untuk meningkatkan keterlibatan belajar matematika siswa pada
materi operasi hitung bentuk aljabar tahun ajaran 2016/2017. Cara pengambilan data
dilakukan melalui observasi dan tes, dilihat dari hasil observasi aktivitas siswa siklus
I diperoleh rata – rata 50%, meningkat pada siklus II diperoleh 86.7%. dari hasil tes
awal diperoleh 13 orang siswa yang tuntas, ketuntasan klasikal 43,3%, rata –rata nilai
tes 51,61%. Dari tes hasil belajar diperoleh 18 orang siswa yang tuntas,dengan
ketuntasan klasikal 60%, rata –rata nilai tes 69,66%. Rata – rata nilai tes siswa
meningkat 18,38% dari tes awal. Karena hasil belajar siswa termasuk dalam kategori
sedang belum mencapai ketuntasan klasikal , maka pembelajaran dilanjutkan
kesiklus II.
Pada pelaksanaan tindakan siklus II dilaksanakan dengan memgajak siswa
lebih aktif untuk bertanya, memberikan soal latihan dan memberikan lebih banyak
bimbingan saat proses pembelajaran upaya – upaya tersebut dari hasil belajar II
diperoleh siswa yang tuntas 26 orang siswa dengan ketuntasan klasikal 86%, rata-rata
nilai tes 86,16%.
Dari hasil penelitian yang dapat dilakukan dapat diambil kesimpulan bahwa
pembelajaran numbered head together (NHT) dapat meningkatkan keterlibatan siswa
SMP NEGERI 36 MEDAN.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 MAT 006
Keywords: Keterlibatan, NHT, Operasi Hitung Bentuk Aljabar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QA Mathematics > QA150 Algebra
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 14 Feb 2017 05:00
Last Modified: 14 Feb 2017 05:00
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/22955

Actions (login required)

View Item
View Item