IMPLEMENTASI UNDANG-UNDANG NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAAN DALAM PEMBERIAN UPAH LEMBUR (Studi Kasus PTP Nusantara IV Unit Usaha Adolina)

Nainggolan, Desi Polaria (2016) IMPLEMENTASI UNDANG-UNDANG NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAAN DALAM PEMBERIAN UPAH LEMBUR (Studi Kasus PTP Nusantara IV Unit Usaha Adolina). Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 3121111002 Cover.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 3121111002 Cover.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 3121111002 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 3121111002 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (190kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 3121111002 PREFACE.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 3121111002 PREFACE.pdf - Published Version

Download (281kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 3121111002 TABLE OF CONTEN.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 3121111002 TABLE OF CONTEN.pdf - Published Version

Download (143kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 3121111002 TABLES.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 3121111002 TABLES.pdf - Published Version

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 3121111002 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 3121111002 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (364kB) | Preview
[thumbnail of 10. NIM. 3121111002 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
10. NIM. 3121111002 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (263kB) | Preview
[thumbnail of 11. NIM. 3121111002 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
11. NIM. 3121111002 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (196kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Implementasi Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan dalam Pemberian Upah Lembur. Populasi dalam penelitian ini adalah 4 orang Dinas Tata Usaha, 2 orang SDM/Umum, 1 Pam/Hansip, 2 pekerja dinas tanaman, 2 pekerja PKS. Adapun metode penelitian yang digunakan peneliti adalah metode penelitian deskriptif kualitatif. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah, observasi, wawancara, dan studi literatur. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisa secara kualitatif. Data yang terkumpul akan dianalisa, dikategorisasikan, dibandingkan dan dihubungkan (dicari hubungan-hubungan yang saling terkait satu dengan yang lainnya) untuk mencapai tujuan yang sesuai dengan masalah penelitian. Melalui cara penganalisaan data tersebut diharapkan dapat ditemukan konsep dan kesimpulan yang menjelaskan laporan atau hasil penelitian yang disusun secara sistematis untuk mendeskripsikan secara objektif tentang implementasi kebijakan hukum terkait pemberian upah lembur pada pekerja yang bekerja di hari libur resmi.
Hasil Penelitian yang dilakukan berdasarkan wawancara adalah kebijakan PTP Nusantara IV Unit Usaha Adolina dalam memberikan upah lembur pekerja yang bekerja pada hari libur resmi, bergantung pada lamanya jam kerja lemburnya dan tingkat golongan pekerja tersebut. Selain itu adanya pekerja yang tidak diberikan upah lemburnya ketika bekerja pada hari libur resmi karena tidak sesuai dengan surat edara yang dipeoleh dari kantor pusat PT. Perkebunan Nusantara yang belokasi di Jl. Letjen. Suprapto No. 2 Medan. Karena semua pekerja yang akan bekerja ketika hari libur biasa maupun hari libur resmi sudah ditetapkan oleh kantor pusat

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2016 PKn 062
Keywords: Ketenagakerjan; Upah Lembur;Buruh
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD4801 Labor. Work. Working class
J Political Science > J General legislative and executive papers
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Pkn
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 07 Sep 2016 03:01
Last Modified: 07 Sep 2016 03:01
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/19365

Actions (login required)

View Item
View Item