PENINGKATAN HASIL BELAJAR MEMILIH BAHAN TEKSTIL MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DAN KETERAMPILAN PEMBERIAN PENGUATAN PADA SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TATA BUSANA SMK NEGERI 3 P.SIANTAR T.P 2011/2012

Purba, Memoryna Fretty (2012) PENINGKATAN HASIL BELAJAR MEMILIH BAHAN TEKSTIL MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DAN KETERAMPILAN PEMBERIAN PENGUATAN PADA SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TATA BUSANA SMK NEGERI 3 P.SIANTAR T.P 2011/2012. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of Cover.pdf]
Preview
Text
Cover.pdf - Published Version

Download (76kB) | Preview
[thumbnail of Lembar Pengesahan.pdf]
Preview
Text
Lembar Pengesahan.pdf - Published Version

Download (155kB) | Preview
[thumbnail of 1. ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
1. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (31kB) | Preview
[thumbnail of 2. KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
2. KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of 3. DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
3. DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 4. BAB I.pdf]
Preview
Text
4. BAB I.pdf - Published Version

Download (29kB) | Preview
[thumbnail of 8. BAB V.pdf]
Preview
Text
8. BAB V.pdf - Published Version

Download (10kB) | Preview
[thumbnail of 9. DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (15kB) | Preview

Abstract

Tujuan peneliti ini adalah : Untuk mengetahui peningkatan hasil belajar Memilih Bahan Tekstil menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share (TPS) dan keterampilan pemberian penguatan dikelas X semester 2 SMK Negeri 3 Pematang Siantar T.P 2011/2012. Populasi dalam penelitian ini adalah kelas X-1 yang berjumlah 22 orang siswa. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dengan menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS) dan Keterampilan guru dalam pemberian penguatan, dengan sasaran utama bertujuan untuk mengetahui sejauh mana hasil belajar siswa pada pokok bahasan Memilih Bahan Baku Utama. Rumusan masalah penelitian adalah Apakah dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share (TPS) dan keterampilan pemberian penguatan dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada Mata Diklat Memilih Bahan Tekstil?Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Rata-rata hasil belajar siswa dalam Memilih bahan baku busana pada siklus I sebesar 66,97 dengan ketuntasan 59,09% meningkat pada siklus II dengan rata-rata nilai sebesar 76,98 dengan ketuntasan hasil belajar 86,36%. (2) Keaktifan siswa dalam pembelajaran Memilih Bahan Tekstil dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share pada siklus I sebesar 66,9% meningkat dengan baik pada Siklus II sebesar 76,98 %.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan model Pembelajaran Kooperatif tipe Think Pair Share (TPS) dan Keterampilan Pemberian Penguatan dapat meningkatkan hasil belajar pada siswa bila diterapkan pada pelajaran Memilih Bahan Tekstil dalam pokok bahasan Memilih Bahan Baku Busana di kelas X SMK Negeri 3 Pematang Siantar Tahun Pelajaran 2011/2012.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 646 Pur p
Keywords: Bahan Tekstil; Pembelajaran Kooperatif; Pemberian Penguatan; Hasil Belajar Siswa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
T Technology > TT Handicrafts Arts and crafts > TT490 Clothing manufacture. Dressmaking. Tailoring
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Tata Busana
Depositing User: astina hartono lubis
Date Deposited: 02 Sep 2016 04:13
Last Modified: 24 Jul 2019 03:48
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/18677

Actions (login required)

View Item
View Item