PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION) TERHADAP KEMAMPUAN MENEMUKAN MASALAH UTAMA BERITA BERTOPIK SAMA OLEH SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 SEI BAMBAN TAHUN PEMBELAJARAN 2015/2016

Maulina, Ayu (2016) PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION) TERHADAP KEMAMPUAN MENEMUKAN MASALAH UTAMA BERITA BERTOPIK SAMA OLEH SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 SEI BAMBAN TAHUN PEMBELAJARAN 2015/2016. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. COVER.pdf]
Preview
Text
1. COVER.pdf - Published Version

Download (39kB) | Preview
[thumbnail of 2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (672kB) | Preview
[thumbnail of 3. ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (89kB) | Preview
[thumbnail of 4. KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (196kB) | Preview
[thumbnail of 5. DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (179kB) | Preview
[thumbnail of 6. DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (176kB) | Preview
[thumbnail of 7. DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
7. DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of 8. BAB I.pdf]
Preview
Text
8. BAB I.pdf - Published Version

Download (367kB) | Preview
[thumbnail of 12. BAB V.pdf]
Preview
Text
12. BAB V.pdf - Published Version

Download (190kB) | Preview
[thumbnail of 13. DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
13. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (139kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad (Student Team Achievement Division) Terhadap Kemampuan Menemukan Masalah Utama Berita Bertopik Sama Oleh Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Sei Bamban Tahun Pembelajaran 2015/2016. Sampel dilakukan secara random, sehingga sampel yang di miliki sebanyak 40 sampel.
Hasil penelitian disimpulkan,Kemampuan Menemukan Masalah Utama Berita Bertopik Sama setelah menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe stad Oleh Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Sei Bamban Tahun Pembelajaran 2015/2016 adalah baik dengan nilai rata-rata74,25. Sedangkan,Kemampuan Menemukan Masalah Utama Berita Bertopik Sama sebelum menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe stad Oleh Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Sei Bamban Tahun Pembelajaran 2015/2016 adalah kurang dengan nilai rata-rata 57. Model kooperatif tipe stad ini berpengaruh dalammenemukan masalah utama berita bertopik sama. Ini terbukti dari hasil uji “t” diperoleh nilai thitung >ttabel, yakni 2,40>1,68.
Untuk itu perlu guru bidang studi bahasa Indonesia di sekolah setempat meningkatkan pelajaran menemukan masalah utama berita bertopik sama dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe stad, karena pembelajaran ini terbukti berpengaruh dalam kemampuan siswa terhadap menemukan masalah utama berita bertopik sama.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2016 IND 031
Keywords: Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe stad; kemampun menemukan masalah utama berita bertopik sama
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P87 Communication. Mass media
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 20 Apr 2016 03:11
Last Modified: 20 Apr 2016 03:11
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/1836

Actions (login required)

View Item
View Item